SuaraJatim.id - Kulit bayi tentu tidak seperti kulit orang dewasa. Dedek bayi masih memiliki tekstur kulit yang tipis dan sangat lembut. Apalagi yang baru lahir.
Biasanya, bayi yang baru lahir ini akan dimandikan menggunakan air hangat. Ini penting untuk kesehatan bayi, selain asupan makanan bergizi dan bernutrisi.
Nah, bagi para mama muda ( Mamud ), ada baiknya memperhatikan tips dari dokter spesialis anak dr. Andreas ini. Ia menjelaskan kalau bayi sebenarnya memerlukan suhu yang tepat untuk mandi.
Pengaturan suhu air mandi bayi ini penting karena akan membantu merawat kulit anak. Selain itu, air hangat juga bisa menghindarkan kulit anak dari ruam, biang keringat dan masalah kulit lainnya.
Baca Juga: Catat Ya Moms, Berikut Penyebab Sekaligus Cara Mencegah Ruam Kulit dan Popok pada Bayi
"Memandikan bayi dengan suhu air yang tepat mampu membantu merawat kulit anak dan bayi agar terhindar dari ruam, biang keringat, dan permasalahan kulit lainnya, seperti dermatitis, ruam popok, infeksi bakteri, dan infeksi jamur," katanya dikutip dari ANTARA, Rabu (26/10/2022).
"Selain itu, bayi memang dianjurkan mandi menggunakan air hangat dengan suhu 36 - 37 derajat Celcius," katanya menambahkan.
Sebagai salah satu cara yang dapat dilakukan untuk membantu merawat kulit anak, kegiatan mandi dengan air hangat perlu didukung dengan produk pemanas air yang mumpuni.
Kebanyakan ibu masih ragu untuk memilih water heater baik listrik maupun gas karena faktor keamanannya.
Namun demikian, penyediaan air hangat dengan memasak air panas dengan kompor pun tidak lepas dari bahaya, terutama permasalahan suhu yang tidak stabil dan perlu waktu yang lama.
Baca Juga: Viral Video Ibu Mengoleskan Krim Kelly ke Anak, Awas Bahayanya untuk Kulit Bayi!
Berita Terkait
-
Catat Ya Moms, Berikut Penyebab Sekaligus Cara Mencegah Ruam Kulit dan Popok pada Bayi
-
Viral Video Ibu Mengoleskan Krim Kelly ke Anak, Awas Bahayanya untuk Kulit Bayi!
-
Viral Kulit Bayi yang Beruntusan Dioles Kelly Pearl Cream, Apa Kegunaan Produk Ini?
-
Kulit Wanita Ini Jadi Awet Muda Klaim Rajin Maskeran Dengan 'Darah Haid'
-
Viral Oknum Nakes Tempelkan Wajah Bermasker 'Kotor' ke Pipi Bayi, RS yang Diduga TKP Video Banjir Ulasan Buruk di Google
Terpopuler
- Pencipta Lagu Tagih Royalti ke Penyanyi, Armand Maulana: Padahal Dulunya Memohon Dinyanyikan
- Beda Timnas Indonesia dengan China di Mata Pemain Argentina: Mereka Tim yang Buruk
- Riko Simanjuntak Dikeroyok Pemain Persija, Bajunya Hampir Dibuka
- Simon Tahamata Kasih Peringatan Program Naturalisasi Pemain Timnas Indonesia Terancam Gagal
- Ketegaran Najwa Shihab Antar Kepergian Suami Tuai Sorotan: Netizen Sebut Belum Sadar seperti Mimpi
Pilihan
-
Cinta Tak Berbalas! Ciro Alves Ingin Bertahan, Tapi Persib Diam
-
Kronologis Anak Kepsek di Bekasi Pukul Siswa SMP Gegara Kritik Dana PIP
-
LG Mundur, Danantara Investasi di Proyek Baterai Kendaraan Listrik Bareng CATL
-
Profil Pembeli SPBU Shell di Seluruh Indonesia: Citadel dan Sefas
-
Bareskrim Nyatakan Ijazah SMA dan Kuliah Asli, Jokowi: Ya Memang Asli
Terkini
-
Saldo DANA Gratis Langsung Cair, Klaim Link DANA Kaget Hari Ini
-
Bagi-bagi 3 Link Saldo DANA Kaget Hari Ini, Buruan Klaim! Berpeluang dapat Rp149 Ribu
-
Jadi Sumber Ekonomi, Sampah Bisa Dilacak dan Menghasilkan Uang
-
Akhir Musim, Persebaya Bakal Dikawal Ratusan Bonek "Terbang" ke Australia
-
Khofifah Turun Tangan Langsung! Pencarian Korban Longsor Trenggalek Dipercepat dengan Anjing Pelacak