SuaraJatim.id - KM Mutiara Timur I rute penyeberangan Pelabuhan Ketapang, Banyuwangi, Jawa Timur menuju Pelabuhan Gili Mas Lembar, Lombok Barat, Nusa Tenggara Barat, terbakar.
Diketahui, saat terbakar posisi kapal masih berada di perairan Bali Utara. Peristiwa ini terjadi hari ini, Rabu (16/11/2022).
Video yang memperlihatkan detik-detik kapal tersebut terbakar beredar di media sosial. Salah satunya diunggah oleh akun instagram @infomalangan.
Dalam video berdurasi singkat tersebut terlihat penumpang mengenakan pelampung berdesakan di atas kapal. Tampak raut kepanikan di wajah para penumpang.
Baca Juga: Diduga Jatuh dari Kapal Saat Jalan-jalan, Mayat Perempuan Ditemukan di Selat Bali
Seorang penumpang yang merekam momen tersebut terdengar berdoa agar mereka selamat sampai tujuan.
"Semoga selamat sampai tujuan semuanya," ujar seorang pria dalam video.
Pada video lainnya tampak kondisi kapal yang terbakar. Kepulan asap terlihat di salah satu bagian kapal.
Belum diketahui apa penyebab kapal tersebut terbakar.
Warganet pun berbondong mendoakan agar para penumpang selamat.
Baca Juga: Operasi Pencarian 17 Korban Kapal Terbakar Cantika Express 77 di NTT Diperpanjang
"Ya allah, semoga tidak ada korban jiwa, tidak terbayang betapa paniknya," ujar alya***
"Bismillah semoga selamat semuanya," kata prana***
"Di Bali masih banyak kapal perang, mungkin bisa evakuasi," komen daru***
"Ya Allah kapal barang isinya truk tronton semua, semoga diberi selamat," ujar fitria***
"Ya allah semoga selamat semuanya," imbuh yola***
Kontributor : Fisca Tanjung
Berita Terkait
-
Tak Ada korban Jiwa dalam Kebakaran KM Umsini di Makassar
-
Dua Kapal Terbakar di Muara Baru Bikin Panik, Warga Berlarian Padamkan Api
-
Dermaga Muara Baru Dilalap Api, 10 Kapal Terbakar hingga Tenggelam
-
10 Kapal Nelayan Penangkap Cumi Terbakar Di Pelabuhan Muara Baru, 3 Orang Jadi Korban
-
Kebakaran Kapal Kargo Di Pelabuhan Sunda Kelapa, 15 Mobil Damkar Dikerahkan
Terpopuler
- Kejanggalan LHKPN Andika Perkasa: Harta Tembus Rp198 M, Harga Rumah di Amerika Disebut Tak Masuk Akal
- Marc Klok: Jika Timnas Indonesia Kalah yang Disalahkan Pasti...
- Niat Pamer Skill, Pratama Arhan Diejek: Kalau Ada Pelatih Baru, Lu Nggak Dipakai Han
- Datang ke Acara Ultah Anak Atta Halilintar, Gelagat Baim Wong Disorot: Sama Cewek Pelukan, Sama Cowok Salaman
- Menilik Merek dan Harga Baju Kiano saat Pesta Ulang Tahun Azura, Outfit-nya Jadi Perbincangan Netizen
Pilihan
-
Nyawa Masyarakat Adat Paser Melayang, Massa Demo Minta Pj Gubernur dan Kapolda Kaltim Dicopot
-
Komersialisasi Bandara IKN Tunggu Revisi Perpres 131/2023, Kata Wamenhub Suntana
-
Tim Resmob Tangkap Pelaku Pembunuhan Tragis di Morowali yang Kabur ke Kaltim
-
Potret Nadia Raysa Mantan Marselino Ferdinan: IG-nya Diserbu Penggemar Usai Menang Lawan Arab
-
Harga Emas Antam Terbang Tinggi Jelang akhir Pekan, Tembus Rp1.520.000/Gram
Terkini
-
Survei Pilgub Jatim Versi Poltracking: Makin Mengerucut Jelang Detik-detik Akhir
-
Cawagub Risma akan Normalisasi Sungai Kali Porong untuk Sumber Air: Kalau Beli Mahal
-
Terkuak Pemicu Pembacokan Sampang, Polda Jatim Beberkan Motif Sebenarnya
-
Dok! APBD Jatim 2025 Disahkan, Intip Rinciannya
-
Pengamat: Ketokohan Khofifah-Emil Ternyata Jadi Magnet Pemilih Mataraman