SuaraJatim.id - Umumnya masyarakat Indonesia biasa melaksanakan amalan saleh membaca Surat Yasin dan Tahlil saban malam Jumat. Selain itu, Surat Yasin dan Tahlil ini juga biasa dibaca untuk mendoakan orang yang sudah meninggal.
Umumnya yang melakukan amalan itu adalah para Nahdliyin--sebutan untuk warga Nahlatul Ulama (NU). Membaca Surat Yasin memiliki keutamaannya tersendiri bagi seorang Muslim. Membaca Surat tersebut maka akan diganjar pahala yang besar karena begitu besarnya keutamaan Surah Yasin sebagaimana sabda Rasulullah SAW.
Beberapa perawi hadits, yaitu ad-Darimi, at-Tarmidzi, dan al-Baihaqi memasukkan surah tersebut ke dalam Syu'abul Iman, yang artinya surah Yasin menjadi salah satu cabang iman.
Para perawi tersebut meriwayatkan dari Anas bin Malik, yang di dalamnya Rasulullah SAW bersabda, "Sesungguhnya segala sesuatu memiliki hati, dan hati Alquran adalah (Surah) Yasin. Siapa yang membacanya (Surah Yasin), Allah memberikan pahala sama seperti membaca Alquran sepuluh kali."
Baca Juga: Surat Yasin Lengkap Beserta Artinya, Rezeki Lancar dan Terhindar dari Siksa Kubur
Imam Ibnu Katsir, dalam kitab tafsirnya menyampaikan, siapapun yang membaca Surah Yasin di malam hari maka Allah SWT memberikan ampunan untuknya. Dalam hadits yang berbeda, yang diriwayatkan Ath-Thabrani dan Ibnu Mardawaih, yang juga dari jalur Anas bin Malik, disebutkan, "Siapa yang membaca Surat Yasin setiap malam kemudian meninggal, maka ia meninggal sebagai syahid."
Nah, bagi yang belum lancar membaca tulisan Arab, ada juga tulisan latinnya sehingga bisa memudahkan ketika membaca sendiri atau berjamaah saat di rumah dan di masjid:
Bacaan latinnya
y sn
Ya Sin
wal-qur`nil-akm
Demi Al-Qur'an yang penuh hikmah,
Baca Juga: Surat Yasin Lengkap 83 Ayat Latin dan Keutamaan Membacanya
innaka laminal-mursaln
sungguh, engkau (Muhammad) adalah salah seorang dari rasul-rasul,
Berita Terkait
-
Suasana Tarawih di Times Square New York, Warganet Syok dengan Surat Bacaan Imam: Auto Angkat Sajadah
-
Sudah Malam Jumat, Waktunya Baca Surah Yasin Full Arab: Teks Asli, Jelas, dan Mudah Dibaca!
-
Mudah Dibaca! Surat Yasin Full Arab per Halaman PLUS Gambar HD
-
Doa Malam Nisfu Syaban dan Surat Yasin Full Arab, Latin dan Terjemahannya, Baca Malam Ini!
-
Baca Yasin Nisfu Syaban Berapa Kali? Berikut Anjuran Ulama
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
Terkini
-
Peringatan BMKG: Waspada Cuaca Ekstrem di Jatim Sepekan ke Depan
-
Satu Korban Tewas dalam Mobil yang Tertimbun Longsor Cangar Berhasil Dievakuasi
-
Viral Video Detik-detik Longsor di Jalur Cangar Terjang Mobil yang Sedang Melintas
-
Kok Bisa? Mobil di Ponorogo Tiba-Tiba Berada di Tengah-Tengah Sawah
-
Miris! Istri di Blitar Dibacok Mantan Suami Saat Antarkan Anak ke Mertua