SuaraJatim.id - Beredar video yang memperlihatkan aksi penggerebekan di sebuah toilet di SPBU di Sumenep, Madura, Jawa Timur. Di dalam toilet itu didapati seorang kakek tengah berduaan bersama seorang wanita berhijab.
Video itu dibagikan oleh akun instagram @infomdr.
Dalam video berdurasi 1 menit 53 detik itu terlihat seorang pria mengenakan helm dan masker hitam berdiri di depan toilet wanita. Ia sempat mencoba membuka pintu toilet namun terkunci dari dalam.
Tak berapa lama, pintu toilet terbuka. Terlihat seorang kakek mengenakan kaos berwarna putih, sarung, serta peci berwarna putih.
Baca Juga: Tukang Bakso Digerebek Berduaan Tanpa Busana Bareng Karyawan di Kamar
Pria yang mengenakan helm tersebut kemudian berbicara dengan menggunakan bahasa daerah. Dari suaranya terdengar pria itu seperti bertanya apa yang dilakukan keduanya di dalam toilet.
Kakek tersebut kemudian ditarik keluar.
Saat di luar ia sempat mengambil kemeja putih yang diletakkan di atas lantai.
Kakek itu lantas berjalan menuju sepeda motor yang terparkir di depan toilet.
Seorang wanita mengenakan jilbab corak dan cardigan kuning terlihat berjalan di belakang kakek tersebut.
Baca Juga: Jumadi Sebut Penggerebekan Rozy dan Rihanah Rekayasa: Sangat Aneh, Tiba-tiba Ibunya Tidak Berpakaian
Belum diketahui apa hubungan kakek dan wanita tersebut.
Berita Terkait
-
Segel Kantor Penyalur PMI di Bekasi, Menteri Karding Ancam Cabut Izin PT MIA Selamanya, jika...
-
Deportasi 4.000 Imigran Ilegal dalam Sepekan, Trump Gencarkan Penggerebekan Massal
-
Tempat Pembuatan Tinta Palsu Digerebek oleh Kepolisian RI
-
Kampung Boncos Daerah Mana? Wilayah Langganan Digerebek Polisi
-
Agen Obat Tradisional Ilegal di Bandung dan Cimahi Digerebek BPOM, Ratusan Obat Kuat Disita
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Puluhan Mantan Karyawan yang Ijazahnya Ditahan Resmi Lapor Polisi
-
Layanan Wealth Management BRI Diakui Dunia, Raih Penghargaan Internasional dari Euromoney
-
Kronologi Kebakaran Rumah di Tegalsari Surabaya, 2 Orang Meninggal Dunia
-
Khofifah Bahas Kerja Sama Pendidikan hingga Energi Terbarukan dengan Delegasi Tomsk Rusia
-
Harga Gabah Kering Jatuh, DPRD Jatim: Panen Raya Terancam Tak Dinikmati Petani