SuaraJatim.id - Aksi perampokan di sebuah minimarket terekam kamera CCTV. Pelaku tampak membawa senjata tajam (sajam) dan hampir dilumpuhkan oleh seorang karyawan.
Peristiwa itu terjadi di salah satu minimarket di Danasri Nusawungu, Cilacap.
Dalam video yang diunggah oleh akun instagram @andreli_48, tampak seorang pria mengenakan jaket merah berada di belakang kasir bersama seorang karyawati minimarket.
Pria yang mengenakan helm tersebut menodongkan sajam ke arah karyawati dan tampak seperti mengancam.
Baca Juga: Kebangetan! Pria di Kediri Curi Bibit Durian, Aksinya Terekam CCTV
Pria itu kemudian mencoba mencoba laci, namun laci tersebut terjatuh.
Saat hendak mengambil laci, seorang karyawan lainnya tiba-tiba berlari ke arah pria itu dan mencoba menabrak badan pria tersebut.
Namun saya, tubuh karyawan tersebut justru terpelanting ke lantai dan sempat mendapat beberapa pukulan dari pelaku.
Pelaku pun langsung melarikan diri.
Sejumlah warganet pun turut berkomentar pada unggahan tersebut. Tak sedikit yang mengaku salut dengan aksi si karyawan yang berusaha menggagalkan aksi perampokan itu.
Baca Juga: Sunan Kalijaga Lapor Polisi, Bawa Bukti Rekaman CCTV Anak Dipukul dan Dilempar Sampah
"Salut sama keberanian abangnya, saran buat kedepannya sebagai pembelaan lain kali kalau mau ngelawan minimal bawa botol marjan atau botol sirup ABC biar agak ada bekas minimal buat jera si pelaku kalau lolos, sukur sukur engga lolos biar jadi lebih banyak pembelajarannya di penjara," ujar dharma***
Berita Terkait
-
Tewas di Kamar Hotel, Polisi Ungkap Penyebab Jasad Jurnalis Asal Palu Memar hingga Bibir Lecet
-
Wanita AS 'Pakai' Anjing Rottweiler untuk Bunuh Anak Pacarnya, Rekaman CCTV Ungkap Fakta!
-
Jangan Sampai Kehilangan Bukti! Amankan Rekaman CCTV Anda dengan Cara Ini
-
Polisi Selidiki Identitas Pria Bermasker Penganiaya Barista Perempuan di Kamar Mandi Kafe NEKOHI
-
Abimanyu Pakar Telematika Siap Buktikan Rekaman CCTV Tangan Tuang 'Sianida' Bukan Jessica Wongso
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
Terkini
-
Kasus Penahanan Ijazah Masuk Babak Baru, Wali Kota Surabaya Intruksikan Cek Semua Perusahaan
-
Heboh Isu KPK Geledah Dispora Jatim, Terungkap Fakta Sebenarnya
-
Terungkap Korban Oknum Guru Lumajang yang Lakukan Pelecehan Seksual Lebih Banyak
-
Berkat Program BRI, Klaster Usaha Tenun Ulos Ini Sukses Bangkit dan Berdayakan Kaum Wanita
-
UMKM Binaan BRI Ikuti Pameran Internasional FHA-Food & Beverage 2025 di Singapura