SuaraJatim.id - Sejak kemarin terjadi banjir lahar dingin dari Gunung Semeru. Video moment banjir lahar dingin Semeru ini banyak dibagikan oleh warganet di media sosial.
Terbaru misalnya, video ketika seorang ibu-ibu nekat menyeberangi jembatan saat banjir lahar dingin menerjang. Video ini pun sempat viral dan menjadi sorotan warganet.
Peristiwa ini terjadi di Lumajang Jawa Timur ( Jatim ). Sementara untuk videonya dibagikan oleh akun @pesonajember.
"Mungkin anak2nya sedang menunggu d rumah. Bgitulah seorang ibu..," tulis akun @ributbudi.
Baca Juga: Banjir Lahar Dingin Semeru Terjang Tol Cikali, Jalur Lumajang-Malang Sementara Ditutup
"Ibunya nekat tapi mas² yg nge vidioin lebih nekat deh," tulis akun @yahiko.kamado
"Mahkluk terkuat di antariksa," timpal akun @ributbudi
"Ya Allah ibuknya berani banget..klo q udah nyerah GK bakalan mau tuh nyebrang," akun @ellylilly1628 berkomentar.
"Serius tanya itu dingin apa panas atau biasa aja laharnya? ," tulis akun @cdr_05.
Sebelumnya, video banjir lahar dingin Gunung Semeru juga dibagikan akun @lumajangsatu. Aliran air yang cukup deras mencapai jalur penyeberangan Tol Cikali, Curah Kobokan, Lumajang, Jawa Timur.
Baca Juga: Banjir Lahar Dingin Gunung Semeru Terjang Sungai Curah Kobokan, Jalur Malang-Lumajang Tutup
Dalam unggahan video akun instagram @lumajangsatu, tampak aliran banjir lahar dingin memang cukup deras. Dalam keterangan unggahan itu dijelaskan, aliran banjir yang bercampur material vulkanik Semeru itu berada di Tol Cikali.
Berita Terkait
-
Cuaca Buruk, Helikopter Tim Pemantau Lahar Gunung Marapi Gagal Terbang dari Bukittinggi
-
Terus Bertambah, Korban Meninggal Dunia Banjir Lahar Hujan Gunung Marapi Mencapai 50 Orang
-
Update Banjir Lahar Dingin Sumbar: Korban, Kerusakan, Penyebab dan Imbauan BNPB
-
Banjir Sumbar Telan Korban Jiwa, Akun Jokowi hingga Anies Belum Ucapkan Belasungkawa
-
Diterjang Banjir Bandang, Masjid di Sumbar Masih Berdiri Kokoh
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Liga Inggris: Kalahkan Ipswich Town, Arsenal Selamatkan MU dari Degradasi
-
Djenahro Nunumete Pemain Keturunan Indonesia Mirip Lionel Messi: Lincah Berkaki Kidal
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Layar AMOLED Terbaik April 2025
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V50 Lite 4G vs vivo V50 Lite 5G, Serupa Tapi Tak Sama!
-
PT LIB Wajib Tahu! Tangan Dingin Eks Barcelona Bangkitkan Liga Kamboja
Terkini
-
Pemprov Jatim Siap Urus Penerbitan Ulang Ijazah Pekerja Ditahan, Gubernur Khofifah: Solusi Konkret
-
Penyelenggara Barati Cup International 2025 Buka Suara Perihal Kisruh Jadwal Pertandingan
-
Batik Tulis Lokal Go Internasional dengan Dukungan BRI
-
Makin Ramah Pengguna, BRImo Hadir dengan Bahasa Indonesia dan Inggris
-
Pendaftaran Tanah Elektronik: Khofifah Dorong Notaris & PPAT Jatim Lebih Efisien!