SuaraJatim.id - Seorang pria di Probolinggo, Jawa Timur menusuk tetangga hingga tewas. Hal nekat ini ia lakukan karena kesal lantaran sang ibu diperkosa oleh oknum tetangga tersebut.
Kejadian tersebut terjadi di Dusun Pendo, Desa Liprak Kidul, Kecamatan Banyuanyar, Kabupaten Probolinggo pada Senin (9/10/2023) lalu.
Berdasarkan keterangan pihak berwajib, pelaku geram dengan korban yang diketahui telah melakukan pemerkosaan untuk sang ibu berinisial F (40).
Sebelum melakukan aksinya ini, pria berinisial HA (23) sempat diceritakan oleh sang ibu mengenai kejadian pemerkosaan. HA yang kesal lalu menikam korban yang melintas di depan rumah.
Baca Juga: Dibantu Anak Kandungnya, Suami Nekat Bunuh Istri di Probolinggo
Usai melakukan aksinya tersebut, pelaku langsung datang ke Polsek Banyuanyar bersama sang ayah. Pelaku kini sedang diperiksa untuk penyelidikan kasus tersebut.
Di sisi lain, korban penusukan ini sempat dibawa ke Klinik Nurrizma, Desa Liprak Kidul. Namun, usai mendapat pertolongan medis, korban justru sudah ditemukan meninggal dunia dan tidak bisa lagi diselamatkan.
Sebelum meninggal dunia, setidaknya ada 7 luka tusuk di tubuh korban. Jenazahnya kini sudah langsung dibawa ke RSUD Waluyo Jati Kraksaan.
Aksi pria di Probolinggo tusuk tetangga hingga tewas ini tidak diketahui oleh kedua orangtuanya. Sang ayah baru mengetahui hal ini ketika mengantar anaknya ke Polsek Banyuanyar.
Baca Juga: Pasca Ngaku Jadi Korban Pemerkosaan, Arawinda Kirana Kini Pindah ke Los Angeles, Ada Apa?
Berita Terkait
-
Lansia 72 Tahun di Prancis Bongkar Kekejaman Suaminya, Diperkosa oleh Puluhan Pria Selama Bertahun-tahun
-
Kasus Dana Hibah Jatim, KPK Periksa 6 Tersangka Termasuk Politikus PDIP dan Gerindra
-
Seorang PriaTewas Usai Dicekoki Alkohol dan Obat Terlarang Sebelum Diperkosa
-
Solusi Antisipasi Gerakan Coblos Semua di Pilkada Jakarta, Pengamat Sebut Langkah Ini
-
Dosen Prodi Linguistik Indonesia UPN Jatim Ajak Siswa SMAN 2 Probolinggo Siap Hadapi Tantangan Bahasa di Era Digital
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
Terkini
-
Komisi E DPRD Jatim Soroti Fenomena Guru Takut Dipolisikan
-
Kebakaran Panti Pijat Emperor Spa Surabaya, 2 Terapis Sesak Napas
-
Tim Khofifah-Emil Rekap Dokumen C Hasil dari Saksi, Sama dengan Quick Count?
-
Kronologi Lengkap Kecelakaan Maut Tol KLBM Gresik: Mobil Ringsek, 3 Orang Meninggal Dunia
-
KPU Jatim: 3 Petugas Meninggal Dunia Saat Pemungutan Suara Pilkada 2024