SuaraJatim.id - Piala AFF mulai tahun depan makin sengit setelah Timnas Kirgistan dikabarkan ikut berpartisipasi. Lantas bagaimana peluang Timnas Indonesia juara setelah kedatangan tim tangguh dari Asia Tengah tersebut?
Kepastian Kirgistan ikut Piala AFF disampaikan langsung oleh Federasi Sepak Bola Asia Tenggara (AFF). Di mana negara tersebut akan ikut turnamen mulai tahun depan.
Hal ini diketahui dalam sebuah unggahan akun Instagram @theaseanfootball. Dalam unggahan tersebut, dijelaskan kalau Kirgistan akan turut berpartisipasi di ajang bergengsi Asia Tenggara ini.
"Presiden Federasi Sepak Bola Asean (AFF), Presiden Federasi Sepak Bola ASEAN Samet Khiev dan Sekretaris Jenderal Winston Lee mengunjungi dan bekerja dengan Federasi Sepak Bola Kyrgyzstan KYT," bunyi pernyataan di akun theaseanfootball.
"Dalam pertemuan di atas, kedua belah pihak mencapai kesepakatan kerja sama," lanjut pernyataan tersebut.
"Salah satunya termasuk keikutsertaan timnas Republik Kyrgyzstan pada turnamen yang diselenggarakan oleh AFF mulai tahun depan," tutup pernyataan pada keterangan foto yang diunggah.
Tentunya hal ini memang membawa dampak positif untuk persaingan tim di Asia Tenggara. Sebelumnya, Piala AFF hanya diikuti oleh 11 negara saja.
Masuknya Kirgistan ini akan menambah persaingan di Piala AFF tahun depan. Timnas Indonesia pun kini juga mendapatkan pesaing kuat untuk Piala AFF tahun depan.
Berita Terkait
-
Hasil NEC Nijmegen vs FC Utrecht: Ole Romeny Turut Permalukan Calvin Verdonk
-
Eks Kapten Rival Manchester United Klaim Sudah Ciptakan "Predator" Berbahaya untuk Timnas Indonesia
-
'Kiamat' Karier Shayne Pattynama di Timnas Indonesia Sudah Dekat?
-
Gilas Arab Saudi, Bung Towel: Timnas Indonesia Bagus karena Kualitas Pemain atau Shin Tae-yong?
-
Shin Tae-yong Panggil Trio Belanda ke AFF Cup 2024, Akankah Klub Pemain Berikan Izin?
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Bawaslu Jatim Minta Hormati Masa Tenang: Jangan Ada Pengumuman Hasil Survei
-
Pesan Penting Said Abdullah untuk Kader PDIP Jatim di Masa Tenang
-
Tega! Kronologi Suami di Gresik Aniaya Istrinya Hingga Meninggal
-
Gunakan Alat Seadanya, Emil Dardak Ikut Turunkan APK
-
APK Calon Kepala Daerah Dibersihkan dari Jalanan Kota Surabaya