Scroll untuk membaca artikel
Baehaqi Almutoif
Jum'at, 29 Desember 2023 | 21:38 WIB
ilustrasi kembang api. (Pixabay.com)

4. Tugu Pahlawan

Berikutnya ada Tugu Pahlawan. Lokasinya berada di depan kantor Gubernur Jawa Timur di Jalan Pahlawan.

5. Alun-Alun Surabaya

Alun-Alun Surabaya menjadi alternatif tempat untuk menonton kembang api di malam tahun baru. Lokasinya tidak jauh dari Balai Kota Surabaya.

Baca Juga: Resolusi 2024, Mulai dengan Doa Awal Tahun Baru 2024: Lengkap Arab, Latin, dan Terjemahannya

6. Pantai Kenjeran

Terakhir ada Pantai Kenjeran. Pengunjung bisa menikmati kembang api dengan vibe pesisir di tempat ini.

Load More