SuaraJatim.id - Bus pariwisata rombongan study tour SMP PGRI 1 Wonosari Kabupaten Malang mengalami kecelakaan di Tol Jombang–Mojokerto (Jomo) KM 695+400 jalur A pada Selasa (21/5/2024) sekitar pukul 23.45 WIB.
Dua orang dinyatakan meninggal dunia akibat kecelakaan tersebut. Sementara itu, 15 orang mengalami luka-luka dan 33 orang lainnya selamat.
Kanit 3 PJR Polda Jatim AKP Yudiono mengatakan, kecelakaan terjadi saat bus pariwisata Bimorio W-7422-UP yang dikemudikan Yanto (36), warga Desa Gembongan Kecamatan Ponggok Kabupaten Blitar melaju dari arah Yogyakarta menuju Malang.
Sampai di lokasi kejadian, bus oleng ke kiri dan menabrak truk Mitsubishi N-9674-UH bermuatan gerabah yang dikemudikan dikemudikan Arif Yulianto (32), warga Kecamatan Lawang, Kabupaten Malang.
Baca Juga: Pelaku Teror dan Pamer Kemaluan yang Sempat Viral di Medsos Terancam 6 Tahun Penjara
Bagian depan bus hancur akibat tabrakan tersebut. Diduga, kecelakaan diakibatkan sopir mengantuk.
“Saat kejadian arus lalu lintas landai lancar dan cuaca cerah. Dua orang meninggal, 15 terluka, serta 33 orang selamat,” ujar Yudiono dikutip dari BeritaJatim--partner Suara.com.
Korban meninggal dunia sudah dievakuasi ke RSUD Jombang, sedangkan yang terluka dirawat di RS RA Basuni Kabupaten Mojokerto.
Berikut ini identitas korban meninggal dunia:
- Edy Sulistiyono (kernet bus), warga Desa Bangle Kecamatan Kanigoro Kabupaten Blitar.
Baca Juga: Pihak Keluarga Tahunya Kecelakaan, Pria di Ponorogo Diduga Tewas Dianiaya
- Edy Crisna Handaka (guru) warga Desa Ngebruk Kecamatan Sumberpucung Kabupaten Malang.
Berita Terkait
-
Bos Jasa Raharja Jamin Korban Kecelakaan Tol Cipularang Raih Pelayanan Optimal
-
Ngeri! Mobil Offroad Tabrak Kerumunan di Tiongkok, 35 Orang Tewas
-
Carut Marut Angkutan Logistik, Pengamat: Hanya Presiden yang Bisa Bereskan
-
Mobil Oleng dan Susah Ngerem? Waspada Tanda-Tanda Mobil Kelebihan Muatan
-
Pernah Alami di Lokasi yang Sama, Vicky Nitinegoro Ikut Berduka Atas Tabrakan Beruntun di Tol Cipularang
Terpopuler
- Siapa Intan Srinita? TikToker yang Sebut Roy Suryo Dalang di Balik Fufufafa Diduga Pegawai TV
- Andre Taulany Diduga Sindir Raffi Ahmad, Peran Ayu Ting Ting Jadi Omongan Netizen
- Beda Kekayaan Ahmad Dhani vs Mulan Jameela di LHKPN: Kebanting 10 Kali Lipat
- Kembali di-PHP Belanda, Pemain Keturunan Rp695 Miliar Pertimbangkan Bela Timnas Indonesia?
- Dear Shin Tae-yong! Kevin Diks Lebih Senang Dimainkan sebagai Pemain...
Pilihan
-
Harga Emas Antam Merosot Lagi Hari Ini
-
Tak Hanya Kota Besar, ASDP Pastikan Layanan Transportasi Penyeberangan ke Wilayah 3T
-
Tebar Rp6,16 Triliun, Catat Pembagian Dividen Interim BCA
-
Kronologi BNI "Nyangkut" Rp374 Miliar karena Beri Utang ke Sritex
-
Misteri Gigi 4 Truk Pemicu Tabrakan Beruntun di Tol Cipularang KM 92
Terkini
-
Ditahan, Kontraktor 'Koboy' Banyuwangi Tak Bisa Berkilah Lagi
-
Sekda Jember Ditahan Polda Jatim, Pembahasan APBD 2025 Tersendat
-
Ingin Bawa Pulang BMW 520i M Sport atau 100 Ribu Hadiah Seru, Yuk Ikuti BRImo FSTVL
-
Bonek Marah, Namanya Dicatut untuk Dukungan di Pilgub Jatim
-
Megawati Beri Peringatan Keras ke Kader PDIP di Jatim: Wajib Diperjuangkan