
SuaraJatim.id - Kompetisi Liga 1 2023/2024 sudah selesai. Klub-klub saat ini disibukkan dengan persiapan musim depan.
Tak terkecuali Persebaya yang dikabarkan getol mencari pemain untuk memperkuat tim di musim depan. Terbaru, pemain asal Krosia Franjo Prce dikabarkan menjadi bidikan klub berjuluk Bajol Ijo tersebut.
Bek 28 tahun itu saat ini bermain klub Liga Slovenia, FC Koper. Dia pernah memperkuat klub Liga Italia Lazio. Berikut ini profil Franjo Prce dikutip dari transfermarkt.
Profil Franjo Prce
Baca Juga: Bukan Persebaya, Hugo Gomes Resmi Gabung Klub Liga 1 Ini
Pemain yang berposisi sebagai bek tengah tersebut lahir di Capljina, Kroasia pada 7 Januari 1996.
Selain bek tengah, Franjo Prce juga bisa di posisikan sebagai bek kiri.
Franjo Prce merupakan pemain binaan klub Krosia, HNS Hajduk Split. Sebelum akhirnya hijrah ke Lazio Primavera dan dipromosikan ke tim utama pada musim 2015/2016.
Pemain dengan tinggi 1,88 meter itu pernah memperkuat sejumlah klub di Liga Italia, seperti Salernitana dan Brescia. Kemudian klub Kroasia NK Istra 1961, NK Varazdin, Slaven Belupa. Dia juga pernah bermain untuk klub Siprus Omonia Nicosia, klub Ukraina Karpaty Lviv.
Franjo Prce tak asing dengan sepak bola Asia, dia pernah bermain untuk klub India SC East Bengal, sebelum akhirnya bergabung ke FC Koper.
Baca Juga: Pengakuan Pelaku Sweeping Suporter Asal Bandung di Suramadu, 18 Orang Diamankan Polisi
Statistik Franjo Prce
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Terima Lisensi Klub Profesional, Dewa United Makin Ngebet Tampil di Asia
-
Persib Bandung Raih Gelar Juara Liga 1 2024/2025, Catat 3 Fakta Bersejarah!
-
Alhamdulillah! Persib Bandung Dapat Keistimewaan Setelah Juara Liga 1 2024-2025
-
Rizky Ridho: Saya Mohon Maaf
-
Barito Putera Bertekad Curi Poin di Bandung, Bisa Nodai Pesta Juara Persib?
Terpopuler
- Olok-olok Sepak Bola Indonesia, Erick Thohir 'Usir' Yuran Fernandes
- Ramadhan Sananta Umumkan Mau Pensiun dari Sepak Bola
- Selamat Datang 3 Pemain Keturunan Calon Naturalisasi Timnas Indonesia Jelang Lawan China dan Jepang
- Welcome Back Timnas Indonesia Elkan Baggott, Patrick Kluivert Lempar Kode
- Pupus Harapan Pascal Struijk untuk Bela Timnas Indonesia Lawan China
Pilihan
-
Profil Alfedri, Bupati Petahana Kalah Pilkada Siak Kini Jadi Ketua PAN Provinsi Babel
-
Emas Antam Turun Harga Hari Ini, Jadi Rp1.953.000/Gram
-
Jepang Buka Jalan? Selamat Datang Timnas Indonesia di Piala Dunia 2026
-
4 Rekomendasi HP 5G Murah Terbaik Mei 2025, Harga Cuma Rp 2 Jutaan
-
Mengenal Ritual Buddha Tantrayana pada Kremasi Murdaya Poo di Bukit Dagi Borobudur
Terkini
-
Mengejutkan! 13 Pekerja Kafe di Ponorogo Positif HIV
-
Lagi Hamil, Pelaku Penipuan Modus Arisan Online Mojokerto Diamankan Polisi
-
Gagas Sistem Digitalisasi, Munas APEKSI VII Siap Ubah Wajah Pemerintahan Kota
-
Imbas Pidato di Balai Kota Blitar, Wamendagri Diwadulkan ke Prabowo
-
Daftar Link DANA Kaget Tengah Pekan Ini, Lumayan untuk Bayar Listrik