SuaraJatim.id - Pertandingan perdana Piala AFF U-19 atau ASEAN U-19 Boys Championship 2024 antara Timnas Indonesia U-19 melawan Filipina sepi penonton.
Data yang didapat SuaraJatim hingga Rabu (17/7/2024) pukul 18.00 WIB hanya laku sebanyak 1.327 lembar.
Tribun Gelora Bung Tomo (GBT) Surabaya tampak lengang, hanya VIP atau Barat yang terlihat penuh dengan suporter.
Sepinya suporter di GBT, diduga karena susahnya pembelian tiket via online. Sistem ini disebut sering mengalmi gangguan.
Baca Juga: Tak Terbatas Jarak! 1 Keluarga dari Sragen Nekat ke GBT untuk Dukung Timnas Indonesia U-19
Salman, salah satu seporter mengaku kesulitan mengakses tiket Timnas Indonesia melalui online.
"H-2, atau dua hari lalu hingga kemarin, untuk mengakses pembelian tiket online cukup sulit, ujar Salman, Rabu (17/7/2024).
Hingga H-2, tiket yang tersedia secara online hanya kelas suporter dengan harga Rp50 ribu. Sedangkan dua kelas di atasnya tidak bisa diakses sama sekali.
"Saat membuka dan akan beli tiket Rp300 ribu dan bawahnya tak bisa dibuka, bahkan keluar Oops," terangnya.
Berbeda halnya saat membuka penjualan tiket yang paling murah, yakni Rp50 ribu, bisa dibuka.
Baca Juga: Piala AFF U-19 Ajang Persiapan Menuju Piala AFC, Timnas Indonesia Tak Targetkan Juara?
"Kalau yang 50 ribu bisa dibuka, itu tiket yang tribun paling atas, jadi tak terlihat," ungkapnya.
Berita Terkait
-
Indonesia Tulang Punggung ASEAN, Kirim Wakil ke Red Bull Ibiza Royale di Spanyol
-
Sah! Indonesia Tuan Rumah, Kapan dan di Kota Apa Piala AFF U-23 2025?
-
Asnawi Mangkualam dan Muhammad Ferarri Gabung ke ASEAN All Stars, PSSI Kasih Jawaban Ngambang
-
Hanya Satu Pemain yang Masuk Tim ASEAN All Stars, Pendukung Timnas Indonesia Siap Kecewa
-
Tim Besar Eropa seperti Manchester United Ogah ke Indonesia, Menpora: Biayanya Mahal
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Gubernur Khofifah Komitmen Bangun Moderasi Beragama Diajarkan Sejak Dini, Jaga Sinergi dengan BNPT
-
Puluhan Mantan Karyawan yang Ijazahnya Ditahan Resmi Lapor Polisi
-
Layanan Wealth Management BRI Diakui Dunia, Raih Penghargaan Internasional dari Euromoney
-
Kronologi Kebakaran Rumah di Tegalsari Surabaya, 2 Orang Meninggal Dunia
-
Khofifah Bahas Kerja Sama Pendidikan hingga Energi Terbarukan dengan Delegasi Tomsk Rusia