SuaraJatim.id - Sebuah video seseorang memperlihatkan seseorang sedang menunjukkan tali yang terikat di pagar pembatas Jembatan Suramadu viral di media sosial.
Tali tersebut membentang di jalur motor Jembatan Suramadu. Dinarasikan diduga itu merupakan ulah para begal yang ingin mencelakai pengguna jalan.
Salah satu akun yang mengunggah video tersebut ialah akun Instagram @maduratrending. Tampak dari akun tersebut, seseorang petugas menunjukkan tali yang terikat ke pagar jembatan, namun telah putus.
Tali tersebut terikat di pembatas jembatan yang mengarah ke Surabaya.
Baca Juga: Bos Pacific Caesar Surabaya Percaya Diri Bisa Bicara Banyak di IBL 2025
Petugas tersebut setelah melepas tali, lalu membuangnya. Dalam video disebutkan tali itu dari nilon.
Video itu pun viral di media sosial. Banyak yang merasa resah dengan keberadaannya tali tersebut. Tidak sedikit pula yang meminta agar patroli ditingkatkan di Jembatan Suramadu.
"Patrol dong ....," komentar akun @arie******.
"Wajib dikenakan tarif kyk dulu," tulis akun @prase*******.
"Banyak yg ambil jalur mobil klo kaya gini, terus sama yg pengendara mobil di video in karna lewat jalur mobil , Hadehhh," komentar @boy_offic******.
Baca Juga: Warga Surabaya dan Sekitarnya Harap Waspada 10 Hari ke Depan
"Meresahkan bener ini orang sono," komentar @kang_has******.
Berita Terkait
-
Cek Fakta: Informasi dari RSCM Jakarta Soal Covid Varian Baru
-
Lucu dan Menohok, Testimoni Krisna Anak SD Cicipi Makan Bergizi Gratis Jadi Trending
-
Info Wak! Ini Daftar Jalan Rawan Begal di Medan, Pengendara Diimbau Waspada
-
Viral, Skenario PSSI Soal Nasib Shin Tae-yong Disamakan dengan KPK
-
Alvin Lim Meninggal Dunia, Video Kritik Tajamnya ke Kabinet Prabowo Viral: Gak Kompeten!
Terpopuler
- Kabar Duka, Pengacara Alvin Lim Meninggal Dunia
- Farhat Abbas Ungkap Alvin Lim Meninggal Dunia di Rumah Sakit Saat Cuci Darah
- End Game, Uang Donasi Agus Salim Rp1,3 Miliar Disalurkan ke Korban Bencana Alam
- Media Belanda: Mees Hilgers Tidak Akan Bergabung...
- Coach Justin ke Elkan Baggott: Selesai Lu! Lu Siapa?
Pilihan
-
Calon Pelatih Timnas Indonesia, Patrick Kluivert Pernah Membunuh Orang saat Ngebut di atas Mobil Sport
-
Tesla vs BYD, Siapa Raja Mobil Listrik 2024?
-
Fabrizio Romano: Done Deal, Patrick Kluivert Pelatih Timnas Indonesia
-
Februari 2025, Jadwal Pelaksanaan MBG di Bontang Jadi yang Paling Akhir?
-
Makan Bergizi Gratis di Solo Masih Abu-abu, Padahal Rumah Wapres Lho
Terkini
-
Tak Libatkan Pemprov Jatim, Makan Bergizi Gratis Baru Delapan Daerah
-
Surabaya Diterjang Puting Beliung, 16 Rumah Porak-poranda
-
Bacok Remaja Hingga Terluka Parah, 6 Pemuda Surabaya Diamankan Polisi
-
Dampak Banjir Bandang di Tuban: Satu Rumah Roboh
-
Viral! Eks Rumah Sakit Kertosono Berubah Jadi Tempat Karaoke dan Kos-kosan: Ada TV dan Kasurnya