SuaraJatim.id - Ahmad Zamroni batal buka warungnya yang ada di Perumahan Made Great Residence, Kecamatan/Kabupaten Lamongan. Dia terkejut dengan temuan mayat yang telah membusuk.
Sejatinya, Zamroni berniat membukanya warung kopi miliknya yang sudah sebulan tutup pada Rabu (15/1/2025) pagi.
Temuan jasad tersebut menggegerkan warga Perumahan Made Great Residence.
Menurut keterangan Zamroni, awalnya dia berniat ingin membersihkan warung kopi yang sudah lama tutup. Pria 28 tahun tersebut berniat membukanya.
Baca Juga: Nahas! Warung di Kediri Terperosok dalam Jurang, Satu Orang Meninggal
Begitu baru buka pintu, Indra penciumannya mengendus ada yang tidak beres. Bau busuk menyerebak memenuhi seluruh warung.
Zamroni yang penasaran mengecek sudut-sudut warung kopinya. Dia lantas dikejutkan dengan tangan dan kaki di bawah tumpukan meja.
”Tadi pagi sekitar jam tujuh pagi, saya mau bersih-bersih warung, mau saya buka lagi karena sudah tutup sebulan. Saya mencium bau busuk dan di dalam kamar saya melihat ada tangan dan kaki. Saya langsung lari keluar,” kata Zamroni dilansir dari BeritaJatim--partner Suara.com.
Dia yang terkejut dengan temuan tersebut langsung mencari pertolongan warga dan melaporkan ke pihak berwajib.
Tidak lama kemudian kepolisian datang melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP) serta memasang garis polisi.
Baca Juga: Viral Sekelompok Remaja Baku Hantam di Lamongan, Begini Kronologinya
Sementara itu, Kapolsek Lamongan Kota, Kompol M. Fadelan mengungkapkan penemuan mayat berawal dari informasi masyarakat dan pihaknya langsung mendatangi lokasi guna proses olah TKP.
Berita Terkait
-
Semakin Berkembang Diberdayakan BRI, Warung Legendaris di Pasar Beringharjo Ini Laris Manis
-
Menikmati Lupis di Warung Lintau Pekanbaru, Cita Rasa Tak Terlupakan
-
Mulut Berbusa usai Check In Bareng Cewek di Hotel, MS Tewas Gegara Overdosis Obat Kuat?
-
Pakai Celana Gambar Doraemon, Wanita Tanpa Identitas Ditemukan Tewas Menggambang di Penjaringan
-
Usai Jurnalis Tewas di Hotel, Kini Mayat Wanita Bercelana Doraemon Ngambang di Kali Cengkareng
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Dedy Mulyadi Tunjuk Bossman Mardigu dan Helmy Yahya jadi Komisaris Bank BJB
-
Jokowi Akhirnya Tunjukkan Ijazah Asli dari SD sampai Lulus UGM
-
Terima Apa Adanya, Ni Luh Nopianti Setia Menunggu Hingga Agus Difabel Bebas
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan RAM 8 GB, Terbaik April 2025
-
Tier List Hero Mobile Legends April 2025, Mage Banyak yang OP?
Terkini
-
Terungkap Korban Oknum Guru Lumajang yang Lakukan Pelecehan Seksual Lebih Banyak
-
Berkat Program BRI, Klaster Usaha Tenun Ulos Ini Sukses Bangkit dan Berdayakan Kaum Wanita
-
UMKM Binaan BRI Ikuti Pameran Internasional FHA-Food & Beverage 2025 di Singapura
-
Usai Digeledah KPK Ketua KONI Jatim Angkat Bicara, Terkait Kasus Apa?
-
Gubernur Khofifah Sambut Baik Komandan Lantamal V Dukung Kedaulatan Pangan di Jatim