SuaraJatim.id - Link DANA Kaget banyak diburu. Fitur ini memungkinkan seseorang untuk mendapatkan saldo secara cuma - cuma alias gratis. Lumayan untuk tambahan setelah terkuras untuk libur panjang.
Sesuai namanya, DANA Kaget merupakan fitur unggulan milik aplikasi e-wallet atau dompet digital DANA.
Fitur ini memungkinkan seseorang berbagi dengan mengirimkan link atau tautan berisikan saldo. Namun, memiliki efek kejutan dan kegembiraan karena orang yang menerima tidak tahu berapa nominal saldo yang akan didapatkan.
Link DANA Kaget biasa dibuat oleh seseorang atau kelompok, dengan jumlah penerima dan saldo yang ditentukan.
Karena itu, link DANA Kaget biasanya memiliki kuota penerima yang terbatas. Jika kuota sudah terpenuhi, maka tautan tersebut tidak akan bisa digunakan lagi.
Siapa saja yang mengklik tautan tersebut berkesempatan untuk mendapatkan saldo DANA secara acak. Namun jika gagal, bisa jadi sudah habis kuotanya.
Isi dari masing - masing link DANA Kaget berbeda - beda, tergantung dengan orang yang memasangnya. Lantas, bagaimana cara mendapatannya?
Tips Berburu DANA Kaget
Meskipun bersifat acak, ada beberapa tips yang bisa Anda coba untuk meningkatkan peluang mendapatkan DANA Kaget:
Baca Juga: Kumpulan Link DANA Kaget di Libur Panjang Waisak, Lumayan untuk Plesiran
1. Pantau Media Sosial dan Grup Obrolan
Banyak pengguna yang membagikan Link DANA Kaget di platform seperti Twitter, Instagram, Facebook, dan grup - grup WhatsApp maupun Telegram.
2. Ikuti Akun Resmi DANA
Akun media sosial (medsos) resmi DANA juga kerap membagikan link ini. Karena itu pantengin terus medsosnya.
3. Aktif dalam Komunitas DANA
Bergabung dengan komunitas atau forum pengguna DANA bisa menjadi sumber informasi terpercaya mengenai link DANA Kaget terbaru.
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
BRI Catat Sederet Prestasi dan dan Kontribusi untuk Negeri di Sepanjang Tahun 2025
-
Gunung Semeru Erupsi 3 Kali dalam Sehari, Waspada Ancaman Awan Panas untuk Warga Lumajang!
-
Banjir Sumatera, BRI Group Fokus pada Pemulihan Kesehatan dan Kebutuhan Dasar Pascabencana
-
Hari Ibu 2025, Gubernur Khofifah Dorong Penguatan Perlindungan dan Pemberdayaan Perempuan Jatim
-
BRI Raih Penghargaan atas Komitmen terhadap Penguatan Ekonomi Kerakyatan