Peta Penyebaran Virus Corona di Surabaya 31 Maret 2020

Berdasarkan data pada Selasa (31/3/2020), tercatat jumlah pasien yang positif corona tak mengalami peningkatan. Yakni ada 41 orang

Bangun Santoso
Selasa, 31 Maret 2020 | 08:26 WIB
Peta Penyebaran Virus Corona di Surabaya 31 Maret 2020
Peta penyebaran virus corona di Surabaya

SuaraJatim.id - Pusat informasi mengenai Covid-19 Pemerintah Kota Surabaya menampilkan data terkini terkait peta penyebaran wabah virus corona tersebut.

Berdasarkan data pada Selasa (31/3/2020), tercatat jumlah pasien yang positif corona tak mengalami peningkatan. Yakni ada 41 orang dan 3 di antaranya dikonfirmasi dari luar Surabaya.

Sementara untuk status Orang Dalam Pemantauan (ODP) ada tambahan satu, sehingga total saat ini ada 207 orang ODP. Sedangkan Pasien Dalam Pengawasan (PDP) ada tambahan sebanyak 4 pasien, semula ada 61, kini bertambah jadi 66 orang.

Untuk PDP sehat sebanyak 14 orang, meninggal 6 orang. Sedangkan yang sembuh sebanyak 12 orang.

Baca Juga:Puskesmas di Surabaya Gelar Rapid Test Corona, Diutamakan untuk PDP

Data ini diambil dari laman milik Pemerintah Kota Surabaya lawancovid-19.surabaya.go.id.

Berikut peta sebaran Virus Corona di Kota Surabaya berdasarkan wilayah:

Surabaya Barat 31 ODP, 10 PDP, 7 Positif

1. Kecamatan Benowo

Kelurahan Kandangan
ODP 2 orang
PDP 0 orang
Positif 0 orang
Wa
Kelurahan Sememi
ODP 4 orang
PDP 1 orang
Positif 0 orang

Baca Juga:Daftar 19 Pintu Masuk Surabaya Tempat Screening Virus Corona

2. Kecamatan Sambikerep

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini