Meski begitu, banjir dengan tinggi sepaha orang dewasa di sekitar Banyu Urip ini cepat surut, setelah air hujan mulai mereda pada pukul 20.00 WIB, genangan yang terjadi pun berangsur-angsur surut.
Hingga saat ini, pihak Pemkot Surabaya, belum memberikan keterangan secara resmi, perihal banjir yang terjadi dibeberapa ruas jalan Surabaya.
- 1
- 2