Hama Wereng Serang Sawah Warga Ponorogo, Petani Pun Merugi Akibat Gagal Panen

Para petani di Kabupaten Ponorogo Jawa Timur sedang dilanda persoalan serius akibat serangan hama wereng di daerah mereka dalam beberapa pekan ini.

Muhammad Taufiq
Rabu, 23 Maret 2022 | 18:02 WIB
Hama Wereng Serang Sawah Warga Ponorogo, Petani Pun Merugi Akibat Gagal Panen
Hama wereng serang sawah pertanian warga Ponorogo [Foto: Beritajatim]

"Padahal sudah mau panen, tetapi malah terkena wereng," katanya.

Awalnya, tanaman yang terkena wereng itu berubah menjadi menguning. Lambat laun tamanan padi tersebut menjadi kering dan bulir padinya menjadi tidak terisi.

Tiga hari serangan wereng itu, Suwito melakukan pengendalian dengan penyemprotan. Namun, hasilnya pun kurang maksimal. Dengan kondisi ini, Dia bisa memastikan alan merugi di panen ini. Sebab pasti produksi padinya menurun.

"Jelas merugi ini, yang memanen pakai alat tradisional pun pasti tidak mau. Ya memanennya bisanya pakai mesin modern, tapi hasilnya pasti dibawah 50 persen," katanya menegaskan.

Baca Juga:Berkas Perkara Dinyatakan P21, Tersangka Korupsi Alsintan Pemkab Ponorogo Segera Jalani Persidangan

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini