Ngeri! Detik-detik Paman dan Keponakan di Bangkalan Carok, 1 Orang Tewas

Carok melibatkan dua orang yang masih bersaudara terjadi di Kabupaten Bangkalan. Satu orang dilaporkan meninggal dunia akibat kejadian tersebut.

Baehaqi Almutoif
Senin, 01 Juli 2024 | 08:39 WIB
Ngeri! Detik-detik Paman dan Keponakan di Bangkalan Carok, 1 Orang Tewas
Ilustrasi celurit (Unsplash.com Aleksey Oryshchenko)

SuaraJatim.id - Carok melibatkan dua orang yang masih bersaudara terjadi di Kabupaten Bangkalan. Satu orang dilaporkan meninggal dunia akibat kejadian tersebut.

Peristiwa carok terjadi di Desa Tanah Merah Laok, Kecamatan Tanah Merah, Kabupaten Bangkalan pada Minggu (30/6/2024) pagi sekitar pukul 08.00 WIB.

Kasatreskrim Polres Bangkalan, AKP Heru Cahyo melalui Kapolsek Tanah Merah, AKP Eko Siswanto membenarkan kejadian tersebut.

Dia menyampaikan, carok melibatkan dua orang yang masih bersaudara, yakni antara paman dan keponakan.

Baca Juga:Cemburu Buta, Pria Bangkalan Tusuk Teman yang Terus Hubungi Mantannya

Akibatnya, sang keponakan tewas dengan sejumlah luka di tubuhnya. “Untuk korbannya itu yang keponakannya. Pelaku itu pamannya,” ujarnya dilansir dari BeritaJatim--jaringan Suara.com.

Heru mengungkapkan saat ini pelaku carok sudah diamankan di Mapolres Bangkalan. “Pelaku sudah dibawa ke Polres Bangkalan,” katanya.

Sementara itu, korban sudah dievakuasi ke puskesmas Desa Tanah Merah Laok, Kecamatan Tanah Merah, Kabupaten Bangkalan.

Pihaknya masih belum mengetahui motif carok antara kedua orang yang masih keluarga.

Baca Juga:Viral! Detik-detik Pria di Bangkalan Madura Meninggal Usai Nyawer Biduan

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini