Bandara Dhoho Kediri Hidup Lagi, DPRD Jatim Sambut Optimisme Baru

Wakil Ketua Komisi D DPRD Jawa Timur, Khusnul Arif menyambut baik adanya Kembali penerbangan rute Jakarta-Kediri.

Budi Arista Romadhoni | Baehaqi Almutoif
Rabu, 12 November 2025 | 18:03 WIB
Bandara Dhoho Kediri Hidup Lagi, DPRD Jatim Sambut Optimisme Baru
Bandara Dhoho Kediri [Antara]
Baca 10 detik
  • Wakil Ketua Komisi D DPRD Jawa Timur, Khusnul Arif menyambut baik adanya kembali penerbangan rute Jakarta-Kediri.
  • Bandara Dhoho telah menjadi simbol kemajuan optimisme baru bagi masyarakat Jawa Timur, terutama bagi wilayah Selatan.
  • Khusnul Arif melihat penerbangan perdana Bandara Dhoho cukup menarik antusias masyarakat

“Pemprov harus hadir secara langsung. Tidak hanya mendukung dari sisi kebijakan, tapi juga mempromosikan Bandara Dhoho dan potensi wisata maupun ekonomi di wilayah sekitarnya,” tegasnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini

Tampilkan lebih banyak