SuaraJatim.id - Relawan dan simpatisan akan menggelar syukuran untuk merayakan klaim terpilihnya pasangan nomor urut 02, Prabowo Subianto - Sandiaga Uno sebagai Presiden dan Wakil Presiden 2019-2019 versi data internal Badan Pemenangan Nasional (BPN).
Rencananya, acara syukuran itu akan digelar di kantor Badan Pemenangan Provinsi di Surabaya pada Jumat (3/5/2019) pukul 13.00 WIB.
Iriyani, koordinator acara syukuran mengklaim, acara tumpengan untuk merayakan kemenangan Prabowo - Sandiaga akan digelar seluruh relawan Prabowo - Sandiaga di seluruh Jawa Timur.
"Semua relawan se-Jawa Timur juga mengadakan syukuran di hari yang sama. Namun jam nya berbeda. Di Surabaya saja ada tiga tempat termasuk di BPP," kata Iriyani pada Suara.com, Selasa (30/4/2019).
Baca Juga: Video Siap Presiden Jokowi Viral, Sandiaga: Dia Memang Presiden....
Iriyani mengatakan, acara syukuran pemenangan itu diinsiasi komunitas pendukung Prabowo - Sandiaga yang tergabung dalam Relawan Ganti Presiden (RGP). Menurutnya, komunitas RGP itu diperintah langsung Wakil Ketua Badan Pemenangan Nasional (BPN) Prabowo - Sandiaga, Neno Warisman.
"Itu perintah RGP pusat di bawah Bunda Neno (Neno Warisman)," jelasnya.
Pada acara syukuran nanti, organisasi relawan akan membawa tumpeng masing-masing sesuai jumlah relawan yang hadir.
"Untuk tumpengnya dari masing-masing organisasi relawan. Saat ini yang sudah konfirmasi ada 7 relawan," pungkasnya.
Kontributor : Achmad Ali
Baca Juga: Jokowi Berwacana Pindahkan Ibu Kota, Sandiaga: Harus Ada Referendum
Berita Terkait
-
Sebut Klaim Kemenangan Prabowo Tak Valid, BW Eks Pimpinan KPK: Money Politiknya Dahsyat Luar Biasa!
-
Prabowo Kehilangan Dukungan! 8 Simpul Relawannya di Solo Raya Hijrah ke Anies-Cak Imin
-
Langkah Plot Twist Duet Prabowo-Sandiaga Terulang, PPP Anggap Cuma Asumsi
-
Dianggap Nggak Pas Duet Lagi Sama Anies, Demokrat Justru Menduga Prabowo-Sandiaga Bakal Terulang di 2024
-
Jawab Isu Sandiaga Gabung ke PPP, Prabowo: Beliau Tak Mau Pindah, Mungkin Kalian Saja yang Mengarang!
Tag
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
- Jadi Anggota DPRD, Segini Harta Kekayaan Nisya Ahmad yang Tak Ada Seperempatnya dari Raffi Ahmad
Pilihan
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
-
Pegawai Komdigi Manfaatkan Alat AIS Rp250 M untuk Lindungi Judol, Roy Suryo Duga Ada Menteri Ikut 'Bermain'
-
Trump Effect! Wall Street & Bursa Asia Menguat, IHSG Berpotensi Rebound
-
Baru Sebulan Jadi Bos NETV, Manoj Punjabi Mengundurkan Diri
-
Harga Emas Antam Meroket! Naik Rp14.000 per Gram Hari Ini
Terkini
-
Risma Dapat Curhatan Masih Sulitnya Dapatkan Izin Bangun Gereja
-
Siap Mengawal, Luluk Puji Kebijakan Penghapusan Utang UMKM
-
Viral Bagi-Bagi Amplop di Probolinggo Bikin Heboh, Bawaslu Turun Tangan
-
Alasan Golkar Usulkan Soeharto Sebagai Pahlawan Nasional
-
Khofifah Dapat Hadiah Wayang Kresna, Simak Karakter dari Tokoh Legendaris Ini