SuaraJatim.id - Aksi Peringatan Hari Buruh Internasional yang digelar di Kota Surabaya, Jawa Timur diwarnai kericuhan antara massa aksi berbendera merah-hitam dengan pihak keamanan yang mengamankan aksi tersebut.
Massa yang diduga menunggangi massa buruh pada aksi May Day tersebut mengenakan pakaian dan bendera Merah-Hitam dengan memakai penutup muka tersebut dibubarkan aparat keamanan gabungan, polisi dan Satpol PP.
Dalam aksinya, selain membawa bendera Merah-Hitam, massa tersebut membawa beberapa spanduk tuntutan mereka, serta bendera bergambar Marsinah.
Saat menggelar aksinya, massa tersebut sempat melarang wartawan mengambil dan merekam gambar mereka yang sedang berorasi di depan Gedung Negara Grahadi, Kota Surabaya.
Selain itu, pihak keamanan membubarkan massa yang tanpa ijin, membuka lapak baju untuk diberikan secara gratis.
Massa yang berjumlah puluhan orang tersebut dipisahkan pihak keamanan dari massa buruh didepan Grahadi. Meski sempat melawan, massa tersebut akhirnya mundur ke jalan Basuki Rahmad.
Untuk diketahui, massa buruh yang melakukan aksi di Gedung Negara Grahadi dilakukan berbagai konfederasi pekerja dan buruh yang ada di Kota Surabaya dan sekitarnya.
Kontributor : Dimas Angga Perkasa
Baca Juga: Buruh di Gresik Rayakan May Day dengan Cara Berikan Santunan ke Anak Yatim
Berita Terkait
-
Buruh di Gresik Rayakan May Day dengan Cara Berikan Santunan ke Anak Yatim
-
Akhirnya Buruh Boleh ke Depan Istana Merdeka
-
Bus Pengangkut Buruh Demo ke Jakarta Tabrakan Beruntun di Tol Cikampek
-
Jurnalis Ditendang, Diinjak, Dipiting Polisi saat Aksi May Day di Bandung
-
May Day, FSPMI Mojokerto Kerahkan 1.500 Massa ke Grahadi
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
Geger 7 Ekor Ular Piton Muncul di Tempat Sampah Sekolah Surabaya, Waspada Musim Hujan!
-
Kecelakaan Tragis di Tol Jombang, Pejalan Kaki Tewas Usai Tabrakkan Diri ke Truk Box!
-
Derita Warga Korban Erupsi Gunung Semeru: Rumah Tertimbun, Yang Tersisa Selimut dan Bantal!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Pelukan di Bawah Abu Gunung Semeru: Kisah Dramatis Imron Hamzah Gendong Putra Lari dari Wedus Gembel