SuaraJatim.id - Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini berharap masyarakat Indonesia tidak termakan berita hoaks terkait insiden yang terjadi di Wisma Mahasiswa Papua di Surabaya.
Hal tersebut disampaikan Wali Kota Risma di Rumah Dinas Wali Kota Surabaya, Jalan Sedap Malam Surabaya pada Selasa (20/8/2019) malam.
"Kita enggak ada kok (masalah), kita ada komunikasi dengan Jaya Pura, enggak ada masalah, kan yang masalah hoax itu," ujarnya di depan Staf Khusus Presiden untuk Papua, Lenis Kogoya.
Diakuinya, selama ini tidak khawatir dengan keberadaan mahasiswa Papua di Surabaya. Bahkan, Wali Kota Risma tak pernah punya masalah dengan para mahasiswa Papua yang ada di Surabaya.
Baca Juga: Trauma Insiden Spanduk, Asrama Mahasiswa Papua di Semarang Menolak Tamu
"Ya sebetulnya adik-adik ini enggak ada masalah, sering ketemu di luar kota. Sering menari di balai kota, sering ketemu saya. Makanya, saya juga enggak tau detail satu per satunya yang kemarin ada masalah itu, yang mana, yang lain itu sering ketemu. Memang selama ini enggak pernah ngapa-ngapain, kalau ada apa-apa, mana berani mereka masuk kesini," imbuhnya.
Saat ditanya permasalahan mahasiswa Papua yang tinggal di Wisma Mahasiswa Papua Jalan Kalasan yang mayoritas memang Aliansi Mahasiswa Papua (AMP), Risma mengaku jika sering ada masalah.
"Ya memang sering kali, beberapa kejadian ada di situ (Wisma Kalasan). Ya makanya, saya berusaha mendekat, tapi mereka enggak mau, nanti mungkin melalui Pak Lenis," ungkapnya.
Sementara, saat ditanya bagaimana menyelesaikan masalah dengan AMP di Wisma Mahasiswa Papua Jl Kalasan, Risma hanya menjawab singkat.
"Mereka jauh dari keluarganya, jadi pengen membantu (menyelesaikan masalah mereka)," katanya.
Baca Juga: Bertemu Stafsus Presiden untuk Papua, Gubernur Khofifah Bahas Ini
Kontributor : Dimas Angga Perkasa
Berita Terkait
-
Mahasiswa-Masyarakat Papua Gelar Aksi Tolak Transmigrasi dan PSN
-
Konflik Memanas, IPMMO Desak Penarikan Total Militer dari Intan Jaya
-
Beasiswa Otsus Papua: Mahasiswa Terancam Putus Kuliah Dan Dideportasi
-
Viral Mahasiswa Papua Dipukuli Sekelompok Ormas Di Kupang NTT, Begini Kata Kapolda
-
Puluhan Mahasiswa Papua Aksi Bakar Ban hingga Blokade Jalan di Kemendagri, Begini Tuntutan Mereka!
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Geger! Diduga Paslon Pilwali Kota Blitar Diduga Bagi-bagi Uang dan Sembako
-
Ambles, Rumah di Ponorogo Terperosok dalam Lubang 5 Meter
-
Fraksi di DPRD Jatim Minta Pemprov Bagi Adil Sekolah Negeri dan Swasta
-
Posisi Terbaru Persebaya di Klasemen Usai Kalahkan Persija: Kembali Rasakan Puncak
-
Jauh Terpencil, Kampung di Banyuwangi Ini Sempat Bertahun-tahun Kesulitan Listrik