SuaraJatim.id - Satu orang tewas dalam kecelakaan beruntun yang melibatkan tiga sepeda motor di Jalan Raya Gunung Gigir Desa Lombang Dajah Kecamatan Blega Kabupaten Bangkalan, Jawa Timur pada Rabu (4/9/2019).
Kecelakaan lalu lintas yang terjadi sekira 07.00 WIB tersebut melibatkan tiga motor, yakni Yamaha Vega nomor polisi B 6068 SKQ yang dikendarai Nur Rois (22), sementara lawannya Honda Vario bernopol L 5446 PX dikendarai Mad Ruji, serta Honda Vario bernopol DA 6586 ZAR dikendarai Abdurrahman.
Kanit Laka Lantas Polres Bangkalan Iptu Didit Permadi menjelaskan kecelakaan lalu lintas tersebut bermula saat motor yang dikendarai Nur Rois (22), Warga Desa Lombang Dajah Kecamatan Blega, Bangkalan, melaju kencang dari arah barat ke timur.
Saat tiba di Jalan Raya Gunung Gigir, Nur Rois hendak mendahului kendaraan yang ada di depannya dan melaju terlalu ke kanan. Pada saat bersamaan, dari arah berlawanan, melintas motor yang dikendarai Mad Ruji (35) asal Sampang, dan di belakangnya juga terdapat pengemudi motor lain yang kendarai Abdul Rohman (55) Warga asal Pamekasan, akhirnya kecelakaan tak dapat terhindarkan.
Baca Juga: Kecelakaan Maut Tol Cipularang, Mobil Terbakar hingga Korban Terjepit Truk
"Karena jaraknya berdekatan akhirnya terjadilah laka lantas, akibat dari kecalakaan itu Mad Ruji meninggal dunia di TKP," katanya.
Sedangkan, tiga korban lainnya mengalami luka berat, sekarang sudah di evakuasi untuk mendapatakan perawatan. Sementara motor yang dikendarai oleh mereka mengalami kerusakan.
Kontributor : Muhammad Madani
Berita Terkait
-
Pernah Alami di Lokasi yang Sama, Vicky Nitinegoro Ikut Berduka Atas Tabrakan Beruntun di Tol Cipularang
-
Mobil Ringsek Bertumpuk, Polisi-Jasa Marga Sempat Kesulitan Evakuasi Korban Kecelakaan Tol Cipularang
-
Libatkan Belasan Mobil, Kemenhub Turunkan Tim Cari Penyebab Kecelakaan di Tol Cipularang
-
Detik-detik Mengerikan Kecelakaan Beruntun Tol Cipularang, Truk Ngeblong Seruduk belasan Mobil Hingga Bertumpuk
-
Penyebab Kecelakaan di Tol Cipularang Terkuak, Ini Penjelasan Polda Jabar
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
60 Hari Keliling Jatim, Ini yang Didapat Risma-Gus Hans
-
KPR BRI Property Expo 2024 Goes To Ciputra Surabaya: Nikmati Punya Rumah Harga Seru Bertabur Bonus!
-
Bertemu Ratusan Milenial, Emil Dardak Beri Pesan Penting: TPS Masih Buka
-
Aneh Tapi Nyata! Warga Sumenep Niat Bikin Sumur yang Keluar Malah Api
-
Terungkap Penyebab Kebakaran di UIN SATU Tulungagung