SuaraJatim.id - Pasca peristiwa penusukan yang dialami pengendara ojek online (ojol) di kawasan Jalan Dr Ir Soekarno Kota Surabaya, Jawa Timur, membuat petugas.
Kanitreskrim Polsek Mulyorejo Surabaya Ipda Mulyono mengaku agak sulit mencari pelaku penusukan pengendara ojol Deddy Juniar Rapsodi (22).
"Yang bikin sulit, pengendara ojol (Deddy) mengambil penumpang yang menusuknya, dengan cara offline," ujar Mulyono saat dihubungi Suara.com pada Kamis (19/9/2019).
Ia juga menambahkan, CCTV di Tempat Kejadian Perkara (TKP) penusukan kualitas dan cahayanya kurang, sehingga polisi masih mencari hal itu.
Baca Juga: Ada Penusukan dan Pelecehan Seksual, TransJakarta Timbang Tambah CCTV
"Selain CCTV yang kualitasnya kurang, pelaku juga menutup wajahnya menggunakan topi, sehingga wajahnya tersamarkan," katanya.
Saat ini, Mulyono hanya bertumpu pada keterangan korban penusukan untuk menggali keterangan dari kejadian dan ciri-ciri pelaku.
"Saat ini, korban sudah mulai sadar, dan sudah pindah ruang, kemungkinan saya akan kirim tim ke Rumah Sakit," ungkapnya.
Untuk diketahui, kejadian penusukan pengemudi ojol bernama Deddy Juniar Rapsodi, terjadi di kawasan Jalan Dr Ir Soekarno pada Minggu (15/9/2019) malam lalu.
Penusukan yang dilakukan oleh penumpang misterius ini, tepat pada punggung Deddy hingga mengenai paru-parunya. Sehingga Deddy harus sempat kritis dan menjalani operasi.
Baca Juga: Ada Penusukan dan Pelecehan Seksual di TransJakarta, Harus Tambah CCTV
Kontributor : Dimas Angga Perkasa
Berita Terkait
-
Solusi Pinjaman BRI untuk Ojol, Rekomendasi Cicilan Murah
-
SPBU Ciceri Serang Diduga Jual Pertamax Oplosan, Ojol Keluhkan Kerusakan Kendaraan
-
Grab Tebar 11.000 Takjil Selama Ramadan
-
Agar Ojol Punya Posisi Tawar, KSPSI Gagas Aturan untuk Pekerja Transportasi Online
-
Sudah Lama Diperjuangkan, Bonus Lebaran Ojol Malah Jadi 'Bumerang'?
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Berikut Ini Kisah Sukses Bening by Helena Bersama BRI
-
Gubernur Khofifah Komitmen Bangun Moderasi Beragama Diajarkan Sejak Dini, Jaga Sinergi dengan BNPT
-
Puluhan Mantan Karyawan yang Ijazahnya Ditahan Resmi Lapor Polisi
-
Layanan Wealth Management BRI Diakui Dunia, Raih Penghargaan Internasional dari Euromoney
-
Kronologi Kebakaran Rumah di Tegalsari Surabaya, 2 Orang Meninggal Dunia