SuaraJatim.id - Sebuah mobil pick up menabrak 3 motor di Jalan Raya Dusun Tunggul, Desa Tunggorono, Jombang, Senin (17/2/2020) sekitar pukul 06.50 WIB. Kecelakaan itu merupakan kecelakaan beruntun.
Satu orang meninggal di tempat kecelakaan. Kepala Unit Kecelakaan Sat Lantas Polres Jombang Iptu Sulaiman menjelaskan, empat kendaraan yang terlibat kecelakaan adalah mobil pikap nopol L 9956 AM. Lalu sepeda motor Honda Beat nopol S 4618 OM, kemudian sepeda motor Honda Vario putih nopol S 3958 WK, serta Honda vario hitam nopol S 4726 XY.
Semula mobil pikap yang dikemudikan Sudarman (55), warga Morokrembangan, Kecamatan Krembangan, Surabaya berjalan dari arah utara ke selatan. Saat berada di jalan nasional tersebut, kendaraan tersebut mengalami pecah ban depan sebelah kanan.
Tentu saja, mobil pikap hilang keseimbangan. Kendaraan tersebut oleng ke kanan dan menabrak bagian belakang sepeda motor Honda Beat S-4618-OM yang dikendarai Suwati (45), warga Dusun Gedang Keret, Desa Banjardowo, Jombang. Pengendara Beat ini berjalan searah di depan pikap.
Baca Juga: Kecelakaan Beruntun Terjadi di Jalan Tol Layang Jakarta-Cikampek KM 22
Setelah itu mobil pikap tertabraksepeda motor Honda Vario putih nopol S-3958-WK yang berjalan dari arah berlawanan bersamaan dengan Vario hitam nopol S-4726-XY yang berjalan dari arah berlawanan. Pengendara vario putih adalah Khomarudin (50), warga Dusun Plumpung, Desa/Kecamatan Perak, Jombang.
Sedangkan pengendara Vario hitam Emilia Zusifa (45), warga Dusun Bekel, Desa Kepuhkajangm Kecamatan Perak.
“Dua pengendara Vario hanya terluka dan dirawat di RSUD Jombang, sedangkan pengendara Beat atas nama Suwati meninggal di lokasi. Sopir pikap tidak terluka,” pungkas Sulaiman.
Berita Terkait
-
Paul Munster Kritik Lini Depan Persebaya Surabaya, Kurang Kejam Saat Hadapi Arema FC
-
Prosedur Pengambilan Kendaraan Setelah Disita Polisi, Tak Perlu Bayar Alias Gratis
-
Ernando Ari Blunder 3 Pertandingan, Tempatnya di Timnas Indonesia Bisa Tergeser Cyrus Margono
-
Hasil Seri Kontra Arema FC Bikin Bangga Persebaya, Ini Penyebabnya
-
Hasil BRI Liga 1: Penalti Bruno Moreira Buyarkan Kemenangan Arema FC
Terpopuler
- Joey Pelupessy Mengeluh Usai Bela Timnas Indonesia: Saya Tidak Bisa...
- 7 Produk Viva Ampuh Hilangkan Flek Hitam: Wajah Cerah, Harga Ramah Mulai Rp13 Ribuan
- Apa Hukum Gagal Bayar Pinjol Legal OJK 2025? Bikin Nama Buruk hingga Terancam Pidana!
- Pascal Struijk Tak Ada di Skuat Leeds United, ke Indonesia Urus Naturalisasi?
- CEK FAKTA: Kabar Program Pembuatan SIM Gratis Tahun 2025
Pilihan
-
Monolog Paramita: Kisah Ontosoroh Modern dari Panggung Teater untuk Indonesia Masa Kini
-
Mengulik Geely Geome Xingyuan, Mobil Terlaris di China yang Bakal Tantang Wuling Binguo di Indonesia
-
BREAKING NEWS! Persija Jakarta Pecat Carlos Pena, Ini Penggantinya
-
Wonogiri Geger! Jasad Wanita Ditemukan Dicor, Diduga Korban Pembunuhan
-
5 Skuter Matic Murah di Bawah Rp 20 Juta, Solusi Pekerja Keras dan Mobilitas Ngirit
Terkini
-
Temui Buruh, Gubernur Khofifah Janji Beri Harapan Baru untuk Pekerja Jatim
-
BRImo FSTVL 2024 Diumumkan, Ribuan Pemenang Dapat Hadiah BMW Sampai Emas dari BRI
-
Lucu Tapi Bermakna, Ini Cara Gokil Jemaah Haji Tulungagung Biar Kopernya Nggak Ketuker
-
Cara Top Up Pulsa Ponsel Dengan Mudah
-
Daftar Link DANA Kaget Awal Mei 2025, Listrik Aman, Dompet Auto Tebal