SuaraJatim.id - Video tenaga medis di RSU Dr Wahidin Sudiro Husodo Kota Mojokerto menjadi perbincangan. Lantaran, ia sholat memakai Alat Pelindung Diri (APD) lengkap.
Kejadian ini terekam dalam video yang diunggah oleh akun Facebook Ida Sulaiman pada, Selasa (7/4/2020).
Dalam video tersebut, seorang tenaga medis terlihat memakai APD lengkap. Ia memakai baju hazmat, masker, sarung tangan, sepatu boots hingga pelindung muka.
Tenaga medis itu duduk di sebuah kursi. Ia tampak melakukan gerakan sholat dengan mengangkat kedua tangan.
Baca Juga: Pemerintah akan Gelontorkan Rp 16,9 Triliun untuk Perkuat Padat Karya Tunai
Sementara itu, ada petugas medis lain di dekat sana yang tampak sibuk.
Ida Sulaiman yang mengunggah video menulis narasi sebagai berikut.
"Tetap semangat kawan kawanku, tetap menjadi pelayan masyarakat, semoga covid 19 segera berlalu. amin #senantiasamendekatpada sang pemberi hidup #rsudewahidinsudirohusodokotamojokerto #ruangisolasicovd19," tulisnya.
Tertulis label RSU. DR. Wahidin Sudiro Husodo dalam video yang viral itu.
Warganet lain pun memberikan semangat kepada para tenaga medis yang bertugas di sana.
Baca Juga: Sopir Truk Cuma Mengadu, Motif 6 Preman di Cilincing Bakar Waria Mira
"Mantab tidak lupa dengan kewajiban," komentar Saiful Hadi.
Berita Terkait
-
Viral Siswa SD Belajar di Ruang Kelas Tak Layak, Atap Ambrol Hingga Lantai Tanah
-
Trend Pengamen Online Ngamen di Trotoar Malioboro Buat Publik Geram
-
Viral Siswa SMA Tak Bisa Jawab Soal Pembagian, Publik Ramai Salahkan Nadiem Makarim
-
Brutal! Remaja Putri di Jonggol Hajar Temannya di Warung Kopi, Ini Kata Polisi
-
Lucky Hakim 'Sindir' Nina Cabup Indramayu Ancam Laporkan Warga, Bro Ron: Masih Berlindung di Ketiak Da'i Bachtiar
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
- Jadi Anggota DPRD, Segini Harta Kekayaan Nisya Ahmad yang Tak Ada Seperempatnya dari Raffi Ahmad
Pilihan
-
Selamat Ulang Tahun ke-101, Persis Solo!
-
Freeport Suplai Emas ke Antam, Erick Thohir Sebut Negara Hemat Rp200 Triliun
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB, Terbaik November 2024
-
Neta Hentikan Produksi Mobil Listrik Akibat Penjualan Anjlok
-
Saldo Pelaku UMKM dari QRIS Nggak Bisa Cair, Begini Respon Menteri UMKM
Terkini
-
Risma Dapat Curhatan Masih Sulitnya Dapatkan Izin Bangun Gereja
-
Siap Mengawal, Luluk Puji Kebijakan Penghapusan Utang UMKM
-
Viral Bagi-Bagi Amplop di Probolinggo Bikin Heboh, Bawaslu Turun Tangan
-
Alasan Golkar Usulkan Soeharto Sebagai Pahlawan Nasional
-
Khofifah Dapat Hadiah Wayang Kresna, Simak Karakter dari Tokoh Legendaris Ini