SuaraJatim.id - Sekolah PAUD, SD dan SMP di Jember mulai masuk pada 13 Juli 2020. Sementara wabah virus corona masih terus berlangsung.
Sementara Bupati Jember Faida memutuskan pembelajaran di rumah diperpanjang. Berdasarkan surat Bupati Faida tertanggal 29 Mei 2020, pembelajaran dari rumah diperpanjang sampai 20 Juni, setelah sebelumnya ditetapkan berakhir pada 2 Juni.
“Dengan ketentuan untuk peserta didik menyelesaikan tugas akhir semester. Sementara untuk guru dan tenaga kependidikan agar mempersiapkan penilaian akhir semester, penilaian nilai rapor dan ijazah, kelulusan serta penerimaan peserta didik baru,” demikian surat tersebut.
Libur semester genap dimulai pada 22 Juni hingga 11 Juli 2020. Keputusan ini dibuat dengan memperhatikan perkembangan dan penyebaran Covid-19 di Kabupaten Jember yang sampai saat ini masih dalam masa darurat.
Baca Juga: Perawat Jember Positif Corona, Tertular Adik yang Bolak Balik ke Surabaya
Salah satu orang tua siswa, Zumrotun Solicha, berharap saat hari masuk sekolah tiba, jumlah kasus Covid-19 sudah melandai.
“Tapi mungkin ada baiknya siswa masuk bergantian untuk menghindari kerumunan. Salah satu TK swasta dekat rumah saya setiap hari lima siswa masuk bergantian,” katanya, Senin (1/6/2020).
Arif Budi Wicaksono, orang tua lainnya, sebenarnya menginginkan kondisi benar-benar aman lebih dulu.
“Tapi kalau memang Covid-19 akan selalu ada, ya bagaimana kita beradaptasi. Mungkin siswa satu kelas tidak masuk bersamaan. Kelas 1 dan 2 maksimal masuk tiga jam dengan protokol kesehatan seperti pakai face shield dan dilanjutkan belajar di rumah. Jadi peran guru dan orang tua di rumah tetap berjalan,” katanya.
Baca Juga: Pasar Tradisional Ditutup, Pedagang Tuntut Kompensasi ke Pemkab Jember
Berita Terkait
-
Baut Rel Kereta Kendur? Tiga Anak di Jember Ini Sigap Bertindak! Videonya Bikin Kagum
-
Dari Pecel Gudeg Sampai Prol Tape, Jelajahi 7 Kuliner Unik Khas Jember
-
Dari Jember ke Korea: Bagaimana Megawati Hangestri Ukir Sejarah di Liga Voli Korea
-
Pembelaan Dewi Perssik Usai Dinyinyiri Gegara Kasih Beras 5 Kg dan Uang Rp 10 Ribu ke Warga Jember
-
Lebaran Duluan! Umat Islam di Jember Salat Ied Hari Ini
Terpopuler
- Selamat Tinggal, Elkan Baggott Pergi
- 5 Rekomendasi HP Gaming Rp1 Jutaan: Kamera Oke, RAM Besar Baterai Awet
- Selamat Tinggal Miliano Jonathans, Orang dalam PSSI Bongkar Fakta Ini
- Blak-blakan Zarof Ricar Sering Main Kasus, Ungkap Sosok Hakim Agung Pemberi Akses Perkara
- Mengenal Siti Purwanti, Ibu Maxime Bouttier yang Meninggal di Rumah Luna Maya
Pilihan
-
Apes! Ketahuan Jadi Fans Arsenal, Is Eks Vokalis Payung Teduh Diusir dari Stadion PSG
-
Utang Pinjol Masyarakat RI Makin Tinggi, Kini Tembus Rp 80 Triliun
-
Prabowo Bakal Terbitkan Perpres Tambahan Anggaran MBG Senilai Rp 50 Triliun
-
Pedagang Menjerit! Harga Kelapa Parut di Solo Naik 100 Persen
-
Modal Asing Cabut Rp 50,72 Triliun dari Pasar Saham RI
Terkini
-
Klaim Dapat 93 Persen Dukungan, Ali Mufthi Percaya Diri Maju Ketua Golkar Jatim
-
3 Link DANA Kaget 9 Mei 2025, Lumayan untuk Belanja di Promo Indomaret
-
Pacitan Diguncang Gempa Magnitudo 3,8
-
BRI Dorong Pemerataan Pendidikan di Daerah 3T Lewat Inovasi Teknologi
-
Panas! Perebutan Kursi Ketua DPD Partai Golkar Jatim Dimulai