SuaraJatim.id - Sepuluh perempuan cantik pemandu lagu digerbek tengah asyik berpesta dengan lima orang pria. Mereka digerebek mengkonsumsi narkoba jenis inex di tempat Karaoke Wisata Wiraraja, Pamekasan.
Kepolisian Resort (Polres) Pamekasan menggerebek 15 orang itu pada Selasa (16/6/2020), pukul 19.30 WIB.
Penggerebekan dilakukan setelah polisi mendapatkan informasi dari masyarakat bahwa di Cafe & Resto Wiraraja ada segerombolan muda-mudi yang mencurigakan.
Polisi bergerak cepat, 15 tersangka yang kedapatan mengkonsumsi pil Inex. Ke-15 orang tersebut di antaranya 10 pemandu lagu dan 5 orang pria.
Baca Juga: Polisi Bareng TNI Bakar Rumah yang Suka Dipakai Pesta Narkoba
"15 orang yang kami tangkap," kata Kasat Reskrim Polres Pamekasan AKP Bambang sebagaimana dilansir Suarajatimpost.com (jaringan Suara.com).
Menurutnya, dari 15 tersangka itu ada dua warga pendatang asal Sidoarjo, 5 orang Sumenep, 4 orang Sampang dan 4 orang asli Pamekasan.
Saat ditangkap para perempuan pemandu lagu itu hanya bisa terdiam dan sesekali hanya geleng-geleng saat ditanya.
Dalam penggerebekan tersebut, berhasil mengamankan sebanyak 11 butir pil inex. Sementara selebihnya sudah dikonsumsi oleh tersangka.
Baca Juga: Pesta Narkoba di Ruang Kelas, Remaja 16 Tahun Ditangkap Polisi di Bogor
Berita Terkait
-
Ditipu Fico Fachriza, Begini Sikap Tak Terduga Aurel dan Nikita Willy
-
Noda Hitam di TNI, 254 Anggota Terlibat Narkoba
-
Kaleidoskop 2024: Artis Tanah Air Terjerat Kasus Narkoba
-
Mary Jane Veloso Kembali ke Filipina dan Disambut Keluarga Setelah 14 Tahun di Penjara Indonesia
-
Dua Kurir Sabu Asal Aceh Divonis 19 Tahun Penjara, Lebih Ringan dari Tuntutan Jaksa
Terpopuler
- Apa Sanksi Pakai Ijazah Palsu? Razman Arif dan Firdaus Oiwobo Diduga Tak Diakui Universitas Ibnu Chaldun
- Aset Disita gegara Harvey Moeis, Doa Sandra Dewi Terkabul? 'Tuhan Ambil Semua yang Kita Punya...'
- Ragnar Oratmangoen: Saya Mau Keluar dari...
- Ragnar Oratmangoen Tak Nyaman: Saya Mau Kembali ke Belanda
- Bagaimana Nih? Alex Pastoor Cabut Sebulan Sebelum Laga Timnas Indonesia vs Australia dan Bahrain
Pilihan
-
Rusuh Persija vs Persib: Puluhan Orang Jadi Korban, 15 Jakmania, 22 Bobotoh
-
Dukungan Penuh Pemerintah, IKN Tetap Dibangun dengan Skema Alternatif
-
Perjuangan 83 Petani Kutim: Lahan Bertahun-tahun Dikelola, Kini Diklaim Pihak Lain
-
Persija vs Persib Bandung, Ridwan Kamil Dukung Siapa?
-
Jordi Amat Bongkar Dugaan Kasus Pencurian Umur: Delapan Pemain..
Terkini
-
Pertamina EP Sukowati Field Angkat Bicara Cairan di Ngampel Bojonegoro, Bukan Limbah?
-
Berkaca Pada Kasus Siti Salihah, Anggota DPRD Jatim Sebut Kepulauan Sumenep Butuh Ambulans Laut
-
Nahas! Nenek Suparmi Tertimpa Reruntuhan Bagian Rumah Saat Mau Wudlu
-
Jalani Tes Kesehatan Jelang Pelantikan, Gubernur dan Wagub Jatim Terpilih Dipastikan Dalam Kondisi Sehat
-
Warga Ngampel Bojonegoro Mengeluh Sawahnya Diduga Terembes Limbah dari Pengeboran Minyak