SuaraJatim.id - Penambahan jumlah pasien virus corona di Jawa Timur menjadi paling banyak. Bahkan sampai ratusan orang.
Jatim masih menjadi provinsi nomor satu yang menambah jumlah pasien positif virus corona covid-19, pada pada Rabu (24/6/2020) per pukul 12.00 WIB selama 24 jam ini terdapat 186 kasus baru dari Jatim dari total 1.113 kasus baru secara nasional.
Juru Bicara Pemerintah Khusus Penanganan Covid-19 Achmad Yurianto menyebut semua ini tersebar merata di 34 provinsi dan 443 kabupaten/kota, ada penambahan satu kabupaten/kota yang baru terinfeksi hari ini.
"Hasil positif ini distribusinya sebagian besar berada di beberapa provinsi. Jawa Timur hari ini melaporkan 183 orang kasus baru, dan sembuh 80 orang, dan 9 kasus meninggal dunia," kata Yuri dari Kantor BNPB, Jakarta, Rabu (24/6/2020).
Urutan kedua disusul DKI Jakarta dengan jumlah kasus positif baru sebanyak 157 orang hari ini, dengan catatan 94 orang sembuh dan 8 meninggal dunia.
"Ketiga, Sulawesi Selatan 132 orang kasus baru dan sembuh 39 orang," lanjut Yuri.
Kemudian, Maluku Utara dengan 95 kasus baru dan kelima Kalimantan Selatan dengan 90 kasus baru.
Berita Terkait
-
Cerita Inspiratif - Desa Sumberejo Pacitan
-
Dari Ejekan Jadi Rezeki, Patung Macan Putih Kediri Jadi Wisata Dadakan
-
Siapa Sosok Guru Nur Aini? Mendadak Dipecat Karena Curhat Jarak Sekolah Jauh
-
Polda Jatim Ungkap Penyelundupan Bawang Bombay Berkedok Cangkang Sawit
-
Misteri Mahoni Tua: Penampakan Sosok Putih di Malam Sebelum Tragedi
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Bebas Bersyarat 2 Napi Lapas Blitar Dicabut, Buntut Aniaya Napi hingga Tewas
-
4 WNA Perempuan Pencuri Emas 135 Gram di Surabaya Diciduk, Beraksi Saat Malam Natal
-
Cuaca Ekstrem Mengancam Jawa Timur hingga 20 Januari, Berpotensi Banjir dan Longsor
-
Banjir Bengawan Jero Rendam Puluhan Sekolah di Lamongan, Siswa Dijemput Pakai Perahu
-
Ratusan Tukang Jagal Bawa Sapi ke DPRD Surabaya, Tolak Relokasi RPH Pegirian ke Tambak Osowilangun