Keinginan kader di daerah mencalonkan Dhito berawal dari hasil kongres PDIP di Bali beberapa waktu lalu.
Salah satu hasil kongres ialah menginstruksikan kader memutus politik dinasti.
"Oleh karena itu, berarti kan tidak boleh dari keluarga yang sudah menjabat sekarang. Akhirnya kami pun mencari siapa (yang tepat maju)," paparnya.
Setelah melalui diskusi di internal, akhirnya mengemuka nama Dhito.
Baca Juga: Meleset dari Dugaan Awal, Struktur Kuno di Desa Brumbung Ternyata...
Tak butuh waktu lama, pengurus DPC PDIP Kabupaten Kediri dan DPD PDIP Jawa Timur ke Jakarta untuk melamar Dhito.
Akan tetapi, lanjut Dodi, niat pengurus DPC dan DPD tak berjalan mulus.
Sebab Dhito yang telah memegang beberapa perusahaan keluarga terlanjur nyaman dengan posisinya.
Lambat laun Dhito mulai tertarik dengan pinangan tersebut.
Hanya saja ibunda Dhito atau istri Pramono Anung masih ogah melepas anaknya bertarung di Pilbup Kediri.
Baca Juga: PDIP Resmi Kasih Tiket Anak Seskab Pramono, Hanindhito Jadi Cabub Kediri
"Akhirnya lama-lama mau melepas. Ya Pak Sekjen (lalu) diperintah untuk melakukan koordinasi. Akhirnya sampai sekarang ini rekom sudah turun," papar Dodi.
Berita Terkait
-
Ikut Blusukan, Anies Senang Pramono Berkomitmen Mengembalikan Jakarta Plus dan Kota Kolaborasi
-
Heboh! Pramono yang Ngajak Blusukan Malah 'Dianggurin,' Bocil-bocil di Cengkareng Malah Teriak-teriak Nama Anies
-
Sempat Jajan Telur Gulung, Pramono-Anies Kompak Pakai Rompi 'JAKI' saat Blusukan Bareng di Cengkareng Jakbar
-
Gerilya Jelang Nyoblos 27 November, Pramono Ajak Anies Kampanye ke Cengkareng Siang Ini
-
Ketum Bikin Voting di Medsos, Kebanyakan Jakmania Dukung Pramono karena RK Ngomongin Persija Sebentar?
Tag
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
-
Investigasi Kekerasan di Paser: Polisi dan Tokoh Adat Serukan Kedamaian
-
Nyawa Masyarakat Adat Paser Melayang, Massa Demo Minta Pj Gubernur dan Kapolda Kaltim Dicopot
Terkini
-
Hari Kesehatan Nasional Ke-60, Pj. Gubernur Adhy Apresiasi Tim Yankes Bergerak Layani 1.067 Masyarakat Pulau Kangean
-
Redaktur Eksekutif Suara.com Bagi Tips ke Siswa SMK Gresik Kembangkan Industri Kreatif
-
Survei Pilgub Jatim Versi Poltracking: Makin Mengerucut Jelang Detik-detik Akhir
-
Cawagub Risma akan Normalisasi Sungai Kali Porong untuk Sumber Air: Kalau Beli Mahal
-
Terkuak Pemicu Pembacokan Sampang, Polda Jatim Beberkan Motif Sebenarnya