SuaraJatim.id - Hati-hati dalam berjualan di online, bukannya untung salah-salah malah berurusan dengan kepolisian. Hal ini yang dialami pemilik akun Facebook bernama I Dewa Sutika. Gegara memajang dagangan miras berupa arak, ia malah diciduk aparat kepolisian Polres Situbondo.
Awalnya, pemilik akun I Dewa Sutika berinisial NF (40) mengunggah foto-foto minuman keras di grup Facebook Jual Beli Situbondo. Dalam unggahannya itu ia menulis "Ready Stock Arak Asli Karangasem".
Dilansir dari Suarajatimpost.com (jaringan Suara.com), penangkapan NF berawal dari hebohnya unggahan dagangan miras di media sosial.
Hal itu membuat tim regu Patroli Sabhara dan Unit Opsnal Intelkam Polres Situbondo melakukan penelusuran. Hasilnya, polisi berhasil mengidentifikasi NF yang merupakan warga Sumberkolak, Kecamatan Panarukan, Situbondo, bersama barang bukti 47 botol minuman keras.
Baca Juga: Prajurit TNI Gagalkan Penyelundupan Miras dan Racun Rumput Dari Malaysia
"Setelah menemukan nomor kontak penjual, Sabtu malam (17/10/2020) sekitar pukul 23.30 WIB anggota langsung menghubungi pemilik akun tersebut sebagai pembeli,"ujar Kasat Sabhara AKP Lukman Hadi, Minggu (18/10/2020).
Setelah bertemu penjual dan melakukan transaksi, polisi kemudian mengamankan NF dan barang bukti sebanyak 47 botol miras jenis arak di Jalan Wijaya Kusuma Situbondo.
"Penjual berikut barang buktinya sudah diamankan di Mapolres untuk dilakukan pembinaan serta pendataan dan diproses sangsi tipiring," katanya.
Berita Terkait
-
Desak Tutup Pabrik Miras, Fraksi PKS: Banten Tempat Ulama Besar dan Santri
-
Klaim Siap Tahan Bupati Situbondo, KPK: Semua Tersangka Pasti Ditahan pada Waktunya, Cuma...
-
Kasus Dana PEN, KPK Panggil Bupati dan Kadis PUPR Situbondo
-
BRI Bersama Kodim Situbondo Bangun Sumur Bor untuk Penuhi Kebutuhan Warga
-
Mimpi Naik Kereta dari Situbondo ke Jember: Mungkinkah Jalur Panarukan-Kalisat Segera Aktif?
Terpopuler
- Tanggapi Kisruh Andre Taulany Parodikan Gelar Raffi Ahmad, Feni Rose: Lagian Kantor yang Kasih di Ruko
- Berani Minta Maaf ke Lembaga Kerukunan Sulsel, Denny Sumargo Dapat Dukungan dari Sumatera sampai Papua
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- Profil Lex Wu: Tantang Ivan Sugianto Duel usai Paksa Anak SMA Menggonggong
- Geng Baru Nikita Mirzani Usai Lepas dari Fitri Salhuteru Disorot: Circlenya Lebih Berkualitas
Pilihan
-
Emiten Leasing Boy Thohir PHK Ribuan Pekerja dan Tutup Kantor
-
Prediksi Robby Darwis: Timnas Indonesia vs Jepang, Kevin Diks Jadi Kunci?
-
Nilai Tukar Rupiah Merosot Pagi Ini Jelang Rilis Neraca Perdagangan
-
3 Tim Mahal dari Liga 2: Skuat Bernilai Miliaran Rupiah!
-
Pemerintah Mau Hapus BPHTB Hingga Permudah Izin Pembangunan
Terkini
-
Hotman Paris Turun Tangan, Siap Bantu Ibu Siswa SMA yang Disuruh Menggonggong
-
Duh! Oknum Polisi di Kediri Kedapatan Nyabu, Begini Nasibnya Kini
-
Tragedi Berdarah di Surabaya: Ibu dan Anak Tewas Mengenaskan, Diduga Dibunuh
-
Komisi B DPRD Jatim Harap Penyerapan Susu Sapi Peternak Lokal Bisa Lebih Besar
-
Mampir ke Wisata Trawas Mojokerto, Risma Sempat Bikin Heboh