
”Dasar pelarangan itu adalah sadduzzaro’i, menutup kemungkinan lahirnya sesuatu yang buruk,” tegasnya.
Wajah dan ciri fisik Nabi Muhammad dirawikan di sejumlah riwayat
Meski tak boleh digambarkan secara visual, sebenarnya ada sejumlah riwayat yang secara jelas bicara mengenai wajah dan ciri fisik Nabi Muhammad. Hal tersebut Quraish Shihab sampaikan di saluran Youtube putrinya, Najwa Shihab baru-baru ini.
Pertama, kata dia, tubuh Nabi Muhammad tidak pendek dan tidak juga tinggi. Kemudian, tidak kurus dan tidak juga gemuk. Secara postur, Nabi Muhammad digambarkan ideal.
Baca Juga: Massa di Riau Gelar Unjuk Rasa Kecam Presiden Prancis
“Lalu kita bicara tentang rambutnya. Nah, rambut beliau hitam, sedikit bergelombang, dan terurus rapi hingga ke ujung telinga beliau. Tidak pernah gondrong dalam pengertian kita sekarang. Tapi, sebenarnya itu sudah gondrong karena sudah sampai sini (menunjuk ujung bawah telinga),” terangnya.
Pada kesempatan yang sama, Quraish juga menggambarkan ciri fisik Nabi Muhammad lainnya secara lebih detil. Misalnya, dahi yang sedikit lebar, bola mata yang jernih berkilau, bulu mata yang lentik, alis yang hitam dan tebal, kemudian di antara kedua alisnya terdapat urat yang terlihat dengan jelas saat dia marah.
“Jadi beliau tidak berucap kalau marah, tetapi orang tau dia sedang marah saat melihat urat di antara kedua alisnya. Jadi itu menahan gejolak nafsu (amarah) agar tidak mengeluarkan kata-kata yang tidak elok terdengar,” kata dia.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
MUI Fatwakan Vasektomi Haram, Bagaimana Hukum KB untuk Perempuan dalam Islam?
-
Menghidupkan Kembali Gagasan Tjokroaminoto dalam Buku Mikael Marasabessy
-
Konsekuensi Tidak Membayar Pinjol dalam Syariat Islam: Poin Pertama Bikin Merinding
-
Apa Hukum Hutang Pinjol dalam Islam? Galbay Bisa Diburu Debt Collector hingga Terancam Penjara!
-
Panduan Lengkap Jenis-Jenis Zakat dan Cara Menghitungnya
Terpopuler
- Selamat Tinggal Denny Landzaat, Bisa Cabut dari Patrick Kluivert
- Hercules Minta Maaf ke Jenderal Sutiyoso, Tapi Tidak ke Gatot Nurmantyo: Saya Tak Takut Sama Anda!
- CEK FAKTA: Link Rekrutmen Koperasi Desa Merah Putih, Gaji Capai Rp8 Juta
- Bela Sutiyoso Dihina Bau Tanah, Gatot Nurmantyo Skakmat Hercules: Kamu Itu Preman Berkedok Ormas!
- 5 Motor Bekas Murah Harga Rp2 Jutaan: Semurah Sepeda Listrik, Mesin Bandel
Pilihan
-
Kabar Baik! Pemprov Jatim Hapus Syarat Usia di Lowongan Kerja, Buka Peluang untuk Semua
-
Dilepeh Ajax, Simon Tahamata Kirim Sinyal Mau Jadi Dirtek Timnas Indonesia?
-
Tunda Pesta Juara Persib! Malut United Bongkar Cara Jinakkan Maung Bandung
-
Bali Blackout, Update Terkini Listrik di Pulau Dewata Padam
-
Sekolah Perintis Peradaban Magelang: Mengajar Anak Menjadi Tuan atas Diri Sendiri
Terkini
-
Kabar Baik! Pemprov Jatim Hapus Syarat Usia di Lowongan Kerja, Buka Peluang untuk Semua
-
Manfaatkan Tren Sehat, BRI Bantu UMKM Gula Aren Tembus Pasar Lebih Luas
-
Alasan Wali Kota Surabaya Larang Buang Sampah ke Sungai, Bisa Bikin Air PDAM Naik Tajam
-
Kisah Umi Rosidah, Perajin Manik - Manik Mojokerto yang Berhasil Tembus Pasar Ameria
-
BRI Dukung Pemerintah Menyediakan Pendidikan Berkualitas lewat Program BRI Peduli Ini Sekolahku