SuaraJatim.id - Setelah sebulan lamanya seorang pria Mr X (75) luntang-luntung sebatang kara di pinggir Jalan Monumen Soerjo, Kecamatan Kedunggalar, Kabupaten Ngawi, akhirnya ditemukan tewas, Jumat (25/12/2020).
Pria tanpa identitas ini diduga tewas karena sakit. Demikian dijelaskan Kasubag Humas Polres Ngawi, Iptu Supardi. Menurut kesaksian warga, selama sebulan itu si pria tinggal di sebuah lapak dagangan warga.
Berdasarkan keterangan dari saksi Sumiran (65), pemilik warung melihat korban (Mr X) sudah tidak bergerak dan sudah tidak memberi respons. Ia kemudian melaporkan kejadian tersebut ke pos lantas Monumen Soeryo.
"Kejadian tersebut kemudian diberitahukan kepada perangkat desa dan dilaporkan ke Polsek Kedunggalar guna penyelidikan selanjutnya," ujar Iptu Supardi, seperti dikutip dari beritajatim.com, media jejaring suara.com, Sabtu (25/12/2020)
Petugas Polsek Kedunggalar melakukan tindakan ke TKP dengan mencatat saksi, mengumpulkan barang bukti dan koordinasi dengan piket reskrim untuk identifikasi.
"Lalu jenazah dibawa ke RSUD ngawi untuk di autopsi," katanya.
Berita Terkait
-
Astaga! Korban Terus Berjatuhan Tersengat Jebakan Tikus Listrik di Jatim
-
Dalam 2 Minggu, 4 Nyawa Petani di Ngawi Tewas karena Jebakan Tikus Listrik
-
Fakta dan Kronologi Kecelakaan Maut hingga Mobil Terbakar di Tol Sragen
-
Pilunya Nasib Nenek di Kediri, Lumpuh Hidup Sebatang Kara di Gubuk Pula
-
Tewaskan Banyak Petani Ngawi, Jebakan Tikus Listrik Mulai Dirazia Polisi
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
-
4 HP Snapdragon Paling Murah Terbaru 2025 Mulai Harga 2 Jutaan, Cocok untuk Daily Driver
Terkini
-
BRI Catat Sederet Prestasi dan dan Kontribusi untuk Negeri di Sepanjang Tahun 2025
-
Gunung Semeru Erupsi 3 Kali dalam Sehari, Waspada Ancaman Awan Panas untuk Warga Lumajang!
-
Banjir Sumatera, BRI Group Fokus pada Pemulihan Kesehatan dan Kebutuhan Dasar Pascabencana
-
Hari Ibu 2025, Gubernur Khofifah Dorong Penguatan Perlindungan dan Pemberdayaan Perempuan Jatim
-
BRI Raih Penghargaan atas Komitmen terhadap Penguatan Ekonomi Kerakyatan