SuaraJatim.id - Motif pembunuhan sopir taksi online, korban M. Yusus (32) di Kediri terungkap. Pelaku pembunuhan berdalih terdesak tunggakan kredit atau cicilan rumah.
Kapolres Kediri AKBP Lukman Cahyono mengatakan, pembunuhan terhadap sopir taksi online M. Cholis, warga asal Kecamatan Pandaan Kabupaten Pasuruan itu bermotif ekonomi. Pelaku yang masih dirahasiakan identitasnya itu nekat merambok dan menghabisi nyawa korban lantaran terbelit hutang.
“Memang pelaku sedang terlilit utang. Sehingga dia kalut menyelesaikan persoalannya,” kata dia, seperti dikutip dari Beritajatim.com jaringan Suara.com, Minggu (31/1/2021).
Ia melanjutkan, bahwa pelaku terbelit hutang akibat menunggak pembayaran cicilan rumah. Karena kalut, diketahui juga pelaku telah merencakan aksinya tersebut.
Baca Juga: Seorang Wanita Arab Saudi Dibunuh Saudara Kandung, karena Punya Snapchat
“Pelaku mengambil barang-barang milik korban. Di antaranya mobil yang dipakai untuk jasa Grab, HP dan sejumlah uang,” urai AKBP Lukman Cahyono.
Seperti diberitakan sebelumnya, bermula dari temuan sosok mayat atau jenazah di parit atau saluran air Desa Sidomulyo, Kecamatan Purwoasri, Kabupaten Kediri, pada Kamis (28/1/2021). Kuat dugaan korban pembunuhan lantaran di tubuh jenazah ada luka tusukan di dada dan memar di wajah.
Pelaku kemudian berhasil diringkus di rumahnya kawasan Pasuruan. Pelaku tidak lain adalah penumpang pemesan taksi online korban. Petugas juga mengamankan barang bukti mobil Daihatsu Sigra nopol W 1369 QG dan sejumlah uang tunai.
Berita Terkait
-
Profil dan Pendidikan Hanindhito Himawan, Bupati Kediri Dulu saat Lahir Ditemani Anies Baswedan
-
Sebelum Diperkosa dan Dibunuh, Jessica Sempat Ditawari Rp 200 Ribu Oleh Sopir Travel
-
Jessica Sollu Diperkosa Lalu Dibunuh Sopir Travel, Jasadnya Dibuang ke Jurang
-
Kecewa Tidak Lulus Ujian, Siswa di China Tikam Murid Lain: 8 Orang Tewas 17 Luka-luka
-
Menguak Sisi Gelap Masyarakat Elitis dalam Novel Ferris Wheel at Night
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
60 Hari Keliling Jatim, Ini yang Didapat Risma-Gus Hans
-
KPR BRI Property Expo 2024 Goes To Ciputra Surabaya: Nikmati Punya Rumah Harga Seru Bertabur Bonus!
-
Bertemu Ratusan Milenial, Emil Dardak Beri Pesan Penting: TPS Masih Buka
-
Aneh Tapi Nyata! Warga Sumenep Niat Bikin Sumur yang Keluar Malah Api
-
Terungkap Penyebab Kebakaran di UIN SATU Tulungagung