SuaraJatim.id - Pelaku kasus pembunuhan terapis perempuan masih buron. Polresta Mojokerto sedang memburu pelaku diduga pasien korban itu dengan menyebar sketsa wajah.
Seperti diberitakan, seorang terapis wanita berinisial A ditemukan tewas akibat pembunuhan yang dilakukan pasiennya. Hal tersebut terjadi di Berkah di pinggir Jalan Raya Mlirip, Kecamatan Jetis Kabupaten Mojokerto, pada 4 Februari lalu.
Hal ini disampaikan oleh Kapolresta Kota Mojokerto, AKBP Deddy Supriadi mengatakan, bahwa telah berhasil mengumpulkan sejumlah data dari saksi dan kamera pengawas atau CCTV. Kemudian dibuat sketsa wajah untuk mempermudah pencarian pelaku.
"Sketsa wajah ini kami buat untuk mempermudah. Masyarakat bisa melaporkan karena disini tercantum 0321 330677 Call center 110. Sketsa wajah akan disebarkan di tempat umum," terang AKBP Deddy Supriadi, seperti dikutip dari timesindonesia.co.id media jejaring Suara.com, Jumat.
Baca Juga: Jalan Cinta Katijo dan Katiyah Terhenti Akibat Kecelakaan Maut di Mojokerto
Masyarakat diimbau untuk ikut membantu melaporkan apabila mengenali sketsa wajah dan ciri-ciri dari identitas pelaku tersebut.
Ciri-ciri pelaku yaitu berwajah oval, kulit sawo matang, berambut ikal, usia sekitar 25-30 tahun, tinggi badan 165 cm, bertubuh kurus dan saat melakukan aksinya pelaku menggunakan sepeda motor honda beat berwarna pink.
Sementara itu, Tim Forensik RS Bhayangkara berhasil mengungkap kronologi kematian terapis di Jetis. Pada jenazah korban terdapat luka akibat benda tajam yang menembus dengan kedalaman 15 cm dan panjang 7 cm.
"Tim forensik RS Bhayangkara menemukan luka akibat benda tajam. P 7 cm Dalam 15 cm luka tembus ke tenggorakan. Alat yang digunakan. pisau 25 cm, apakah ada di TKP atau pelaku membawa," sambung dia.
Baca Juga: Tragis! Pengantin Baru Tewas Terlindas Truk di Mojokerto
Berita Terkait
-
Bebaskan Anak dengan Suap Miliaran, Ibu Ronald Tannur Kini Tersangka, Publik Bertanya Kerjanya Apa?
-
Ibu Ronald Tannur Kerja Apa? Sanggup Suap Hakim Rp3,5 M demi Bebaskan Anak, Kini Jadi Tersangka
-
Terungkap! Pembunuh Mayat Wanita Tanpa Kepala di Penjaringan Ternyata Tukang Jagal
-
Permainan Petak Umpet Berakhir Maut, Wanita AS Dipenjara usai Kekasih Tewas di Dalam Koper
-
Delapan Sekolah Raih Adiwiyata, Jadi Bukti Pemkab Mojokerto Sukses Terapkan GPBLHS
Terpopuler
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- Gibran Tinjau Makan Gratis di SMAN 70, Dokter Tifa Sebut Salah Sasaran : Itu Anak Orang Elit
- Tersandung Skandal Wanita Simpanan Vanessa Nabila, Ahmad Luthfi Kenang Wasiat Mendiang Istri
- Dibongkar Ahmad Sahroni, Ini Deretan 'Dosa' Ivan Sugianto sampai Rekening Diblokir PPATK
- Deddy Corbuzier Ngakak Dengar Kronologi Farhat Abbas Didatangi Densu: Om Deddy Lagi Butuh Hiburan
Pilihan
-
Perbandingan Giovanni Van Bronckhorst vs Shin Tae-yong, Adu Pantas Jadi Pelatih Timnas Indonesia
-
Patut Dicontoh! Ini Respon Eliano Reijnders Usai Kembali Terdepak dari Timnas Indonesia
-
Ada Korban Jiwa dari Konflik Tambang di Paser, JATAM Kaltim: Merusak Kehidupan!
-
Pemerintah Nekat Naikkan Pajak saat Gelombang PHK Masih Menggila
-
Dugaan Pelanggaran Pemilu, Bawaslu Pantau Interaksi Basri Rase dengan ASN
Terkini
-
Survei Pilbup Kediri 2024: Petahana Jauh Tinggalkan Penantang
-
Pembunuhan Wanita di Ngaglik Surabaya, Korban Alami Luka di Kepala
-
Risma Ungkap Fakta Banyak Warga Dolly yang Tak Lanjut Sekolah
-
Pemkot Surabaya Turun Tangan Dampingi Siswa SMAK Gloria yang Dipaksa Ivan Sugianto Menggonggong
-
Misteri Tewasnya Siswi MI Banyuwangi, Diduga Jadi Korban Pemerkosaan