SuaraJatim.id - Diduga tidak konsentrasi gara-gara mainan smartphone seorang pengendara mobil city car terperosok ke sungai di Jalan Jemursari, Kota Surabaya, Selasa (23/02/2021).
Pengendara bernama Machfud. Ia tidak sadar tiba-tiba roda kendaraan depannya tiba-tiba masuk ke badan sungai gegara terlalu asyik bermain smartphone.
Seperti dijelaskan Kepala Bidang Operasional Dinas Pemadam Kebakaran Kota Surabaya, Bambang Vistadi, saat itu pengendara sedang putar balik. Namun konsentrasinya terpecah karena sembari memegang ponsel.
"Gak ada korban jiwa atau luka parah karena mobil putar balik jadi kecepatannya rendah. Kini mobil sudah berhasil dievakuasi," katanya kepada beritajatim.com, jejaring media suara.com, Selasa (23/2/2021).
Baca Juga: Piala Menpora 2021, Persebaya Tak Masalah Berkandang di Malang?
Lebih lanjut Bambang Vistadi menjelaskan, petugas Damkar Surabaya mengerahkan satu unit mobil damkar jenis mobil rescue untuk menarik kendaraan.
Meski membutuhkan waktu, petugas akhirnya bisa menari mobil ke jalan di kedalaman sungai yang mencapai 2 meter lebih ini. Beruntung sungai dalam kondisi normal sehingga debit air tak besar dan menyusahkan proses evakuasi.
Sementara untuk kondisi korban pengendara yakniMachfud warga Perum Villa Jasmin 3 Block C ini tak mengalami luka parah. Meski demikian pengendara ini harus membawa mohilnya ke bengkel karena mengalami keruskaan pada body depan dan belakang.
Berita Terkait
-
Piala Menpora 2021, Persebaya Tak Masalah Berkandang di Malang?
-
Pertama Kali, Tiga Pemimpin Surabaya Raya Terpilih Duduk Satu Meja
-
Ayah di Surabaya yang Videonya Viral Aniaya Anak Tiri Dibekuk di Indramayu
-
Daop Surabaya Kembali Batalkan Seluruh Perjalanan Kereta ke Jakarta
-
Ya Ampun! Burhan 10 Kali Pamer Kelamin Sepanjang Jalan Surabaya-Lumajang
Terpopuler
- Beda Timnas Indonesia dengan China di Mata Pemain Argentina: Mereka Tim yang Buruk
- Ibrahim Sjarief Assegaf Suami Najwa Shihab Meninggal Dunia, Ini Profilnya
- Riko Simanjuntak Dikeroyok Pemain Persija, Bajunya Hampir Dibuka
- Pencipta Lagu Tagih Royalti ke Penyanyi, Armand Maulana: Padahal Dulunya Memohon Dinyanyikan
- Berapa Biaya Pembuatan QRIS?
Pilihan
-
Cerita Simon Tahamata Terlibat Skandal Match-Fixing: Titik Terendah Karier Saya
-
Panduan dan Petunjuk Pembentukan Koperasi Merah Putih: Tahapan, Usaha, Serta Pengurus
-
Bobotoh Bersuara: Kepergian Nick Kuipers Sangat Disayangkan
-
Pemain Muda Indonsia Ingin Dilirik Simon Tahamata? Siapkan Tulang Kering Anda
-
7 Rekomendasi HP Rp 5 Jutaan Terbaik Mei 2025, Memori Lega Performa Ngebut
Terkini
-
Jadi Sumber Ekonomi, Sampah Bisa Dilacak dan Menghasilkan Uang
-
Akhir Musim, Persebaya Bakal Dikawal Ratusan Bonek "Terbang" ke Australia
-
Khofifah Turun Tangan Langsung! Pencarian Korban Longsor Trenggalek Dipercepat dengan Anjing Pelacak
-
Dari Daun Kelor ke Cuan: Kisah Sukses Pengusaha Wanita Manfaatkan KUR BRI
-
Klaim Saldo DANA Kaget! Jadi Solusi di Tanggal Tua: Berpeluang Raih Rp549 Ribu