Netanyahu telah dituduh melakukan penipuan dan pelanggaran kepercayaan. Mozes telah didakwa menawarkan suap, tetapi ia menyangkal telah melakukan kesalahan.
Namun, terlepas dari semua tuntutan hukum tersebut, Netanyahu tampaknya tidak akan segera menghadapi putusan hukum. Sidang bisa memakan waktu bertahun-tahun. Namun, proses hukum dapat dipersingkat jika Netanyahu mencari kesepakatan pembelaan.
Masyarakat Israel menaruh perhatian terhadap kasus hukum Netanyahu. Bahkan, kasus korupsi menjadi isu yang terpolarisasi dalam pemilu baru-baru ini di Israel.
Ribuan demonstran berkumpul setiap pekan di luar kediaman resmi Netanyahu dan di seluruh Israel dengan membawa spanduk bertuliskan "Crime Minister" (Menteri Kejahatan). Para demonstran menuntut Netanyahu untuk mundur.
Akan tetapi para pemilih dari sayap kanan, yang merupakan pendukungnya, melihat "Raja Bibi" -- sebutan mereka untuk Benjamin Netanyahu -- sebagai sosok yang kuat dalam hal keamanan dan suaranya berpengaruh bagi Israel di luar negeri.
Sementara Israel menghadapi kelumpuhan politik yang belum pernah terjadi sebelumnya dan krisis ekonomi yang disebabkan oleh pandemi virus corona, pemerintahan baru Amerika Serikat berharap untuk menghidupkan kembali pembicaraan nuklir dengan Iran dan sebuah penyelidikan kejahatan perang Pengadilan Kriminal Internasional (ICC). ANTARA
Berita Terkait
-
Mengejutkan Pemilu Israel, Partai Islam Menangkan 5 Kursi Parlemen
-
Jelang Pemilu, Patung Bugil Netanyahu Hebohkan Warga Israel
-
Setengah Populasi Sudah Vaksinasi Covid-19, Kehidupan Israel Resmi Normal
-
Mata-mata Israel yang Ditangkap Amerika 35 Tahun Lalu Dibebaskan
-
Benjamin Netanyahu, Orang Pertama di Israel yang Disuntik Vaksin Covid-19
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Bebas Bersyarat 2 Napi Lapas Blitar Dicabut, Buntut Aniaya Napi hingga Tewas
-
4 WNA Perempuan Pencuri Emas 135 Gram di Surabaya Diciduk, Beraksi Saat Malam Natal
-
Cuaca Ekstrem Mengancam Jawa Timur hingga 20 Januari, Berpotensi Banjir dan Longsor
-
Banjir Bengawan Jero Rendam Puluhan Sekolah di Lamongan, Siswa Dijemput Pakai Perahu
-
Ratusan Tukang Jagal Bawa Sapi ke DPRD Surabaya, Tolak Relokasi RPH Pegirian ke Tambak Osowilangun