SuaraJatim.id - Apes nian dialami sekelompok pemuda Komunitas Shorenk di Dusun Kedunsumber Desa Kedungsoko Kecamatan Mantup Lamongan, Jawa Timur.
Mereka tersetrum listrik berbarengan sampai salah satunya meninggal dunia. Peristiwa ini terjadi Selasa (20/04/2021) sekitar pukul 21.25 WIB.
"Kami dan teman-teman terpental, termasuk korban," ujar Harianto, salah seorang saksi seperti dikutip dari beritajatim.com, jejaring media suara.com.
Insiden bermula saat 15 pemuda tersebut memasang banner ucapan selamat berpuasa bulan Ramadan. Banner ini disangga tiang bambu namun kondisinya basah.
Baca Juga: Curi Start Sebelum Larangan Mudik, TKI Asal Lamongan Pulang Kampung Duluan
Lalu ketika mereka memegang tiang bambu dan hendak menegakkannya, tiba-tiba angin bertiup kencang. Akibatnya, tiang bambu yang mereka pegangi miring hingga mengenai kabel yang melintang di dekatnya.
Aliran listrik merambat dengan cepat ke tiang bambu tersebut, seketika 15 pemuda itu terpental.
Harianto menambahkan, salah seorang pemuda bernama Fatkhurrohman (25), asal Kedungbunder RT 02 RW 02 ikut terpental, dan sempat minum air putih sesaat sebelum pisan.
Tapi ketika dilarikan ke Puskesmas oleh warga, korban sudah dinyatakan meninggal dunia.
"Korban meninggal, diduga akibat insiden aliran listrik yang tersangkut di tiang banner saat dipasang di jalan desa," ujarnya.
Baca Juga: Gagal di Piala Menpora, Persela Liburkan Pemain Hingga Waktu Tak Ditentukan
"Pihak keluarga menolak korban untuk diautopsi, dan mengihlaskannya sebagai ujian dan takdir," kata Subbag Humas Polres Lamongan, Iptu Estu Kwindardi.
Berita Terkait
-
Lebaran di Lamongan? 5 Kuliner Khas Ini Wajib Dicoba, Bukan Cuma Soto
-
Viral Polisi Suruh Pendemo Tolak UU TNI Cap Jari dan Foto, Publik Murka: Mereka Penjahat?
-
6 Rekomendasi Tempat Wisata di Lamongan untuk Libur Lebaran 2025, Lengkap dengan Tiket Masuknya
-
Rekam Jejak Zulkifli Syukur, Calon Asisten Patrick Kluivert
-
Tragis! Lagi Pasang Sensor Banjir Milik BPBD DKI, Pemuda di Tanah Abang Tewas Tersetrum
Terpopuler
- 10 Transformasi Lisa Mariana, Kini Jadi Korban Body Shaming Usai Muncul ke Publik
- Daftar Pemain Timnas Belanda U-17 yang Gagal Lolos ke Piala Dunia U-17, Ada Keturunan Indonesia?
- Titiek Puspa Meninggal Dunia
- Gacor di Liga Belanda, Sudah Saatnya PSSI Naturalisasi Pemain Keturunan Bandung Ini
- Eks Muncikari Robby Abbas Benarkan Hubungan Gelap Lisa Mariana dan Ridwan Kamil: Bukan Rekayasa
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Diwarnai Parade Gol Indah, Borneo FC Tahan Persib Bandung
-
Persija Terlempar dari Empat Besar, Carlos Pena Sudah Ikhlas Dipecat?
-
Momen Timnas Indonesia U-17 Gendong ASEAN Jadi Pembicaraan Media Malaysia
-
Terbang ke Solo dan 'Sungkem' Jokowi, Menkes Budi Gunadi: Dia Bos Saya
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan Kamera Beresolusi Tinggi, Terbaik April 2025
Terkini
-
Wakil Wali Kota Surabaya Dilaporkan Polisi Usai Sidak Aduan Dugaan Pengusaha Tahan Ijazah
-
Preman Palak Investor di Kawasan Industri PIER, Langsung Kena Batunya
-
Warga Rungkut Harapan Surabaya Ditemukan Tewas dengan Luka di Wajah Bersama Hewan Peliharaannya
-
Jelang Haul Abad Syaikhona Kholil: Khofifah Ceritakan Peran Ulama Kharismatik di Balik Lahirnya NU
-
Heboh Sejoli Ditemukan Tewas di dalam Kamar Kos Sidosermo Surabaya, Penyebabnya Masih Misteri