Scroll untuk membaca artikel
Muhammad Taufiq
Senin, 26 April 2021 | 05:10 WIB
Seruan Salat Ghaib Bagi 'Syuhada' 53 Awak KRI Nanggala 402 yang Gugur
Momen awak kapal KRI Nanggala-402 nyanyi bareng (IG/erixsoekamti)

"Dalam kesempatan ini saya ingin menyampaikan duka cita mendalam kepada patriot-patriot bangsa, syuhada, yang meninggal, wafat, akibat kecelakaan kapal selam KRI Nanggala-402. Tentu mereka diterima Allah SWT," kata Jusuf Kalla di Jakarta, Minggu.

JK mengatakan seluruh rakyat Indonesia berduka atas meninggalnya 53 awak kapal selam dalam tugas menjaga ketahanan negara Indonesia.

"Kita semua sebagai bangsa merasa sangat berduka, 53 awal kapal selam kita yang mereka sedang dalam tugas, karena itu mereka masih tetap mati syahid, karena untuk mempersiapkan pembelaan bangsa kita, negara kita," ujarnya. ANTARA

Baca Juga: Mensos Risma Kirim Psikolog ke Tiap Rumah Korban KRI Nanggala 402

Load More