SuaraJatim.id - Pemerintah kembali memperpanjang penerapan Pemberlakukan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) di wilayah Jawa dan Bali sejak 3 hingga 9 Agustus 2021.
Di Jawa Timur, berdasar peta sebaran Covid-19, maka mayoritas kabupaten dan kota masuk pada penerapan PPKM Level 4. Sementara di Jawa Timur hanya menyisakan empat wilayah saja yang berzona oranye, yakni Sumenep, Pamekasan, Tuban, dan Ngawi.
Provinsi Jawa Timur
1. Kota Surabaya
2. Kabupaten Sidoarjo
3. Kabupaten Gresik
4. Kabupaten Lamongan
5. Kota Mojokerto
6. Kabupaten Mojokerto
7. Kabupaten Jombang
8. Kabupaten Malang
9. Kota Malang
10. Kota Batu
11. Kota Kediri
12. Kabupaten Kediri
13. Kabupaten Blitar
14. Kota Blitar
15. Kota Madiun
16. Kabupaten Madiun
17. Kabupaten Tulungagung
18. Kabupaten Trenggalek
19. Kabupaten Nganjuk
20. Kabupaten Magetan
21. Kabupaten Ponorogo
22. Kabupaten Ngawi
23. Kota Pasuruan
24. Kota Probolinggo
25. Kabupaten Lumajang
26. Kabupaten Bondowoso
27. Kabupaten Banyuwangi
28. Kabupaten Situbondo
29. Kabupaten Sumenep
30. Kabupaten Bangkalan
31. Kabupaten Jember
32. Kabupaten Probolinggo
Berdasarkan data yang dirilis Pemerintah Provinsi Jawa Timur per 2 Agustus 2021, kasus terkonfirmasi positif Covid-19 telah mencapai 314.556 orang. Sebanyak 49.153 masih dirawat, 244.066 berhasil sembuh, 21.337 meninggal dunia, 12.827 suspek, dan 1.055 probable.
Pada Senin (2/7/2021) kemarin, Menteri Dalam Negeri RI (Mendagri RI) Tito Karnavian telah menerbitkan Instruksi Mendagri (Inmendagri) Nomor 27 Tahun 2021 sebagai panduan teknis pelaksanaan PPKM Level 4 Level 3 dan Level 2.
Berita Terkait
-
Cek di Sini Info Jadwal dan Lokasi Vaksinasi Covid-19 Gratis di Jatim
-
Ini Sosok Kartika Damayanti, Hatersnya Ayu Ting Ting Asal Bojonegoro Sudah Minta Maaf
-
Ketua FPKB DPRD Jatim Minta Ortu Ayu Ting Ting Belajar dari Ketua PBNU Menanggapi Hatters
-
Alhamdulillah, Kasus Positif Covid-19 di Jawa Timur Melandai Jelang Akhir PPKM
-
Keluarga Ayu Ting Ting Labrak Keluarga KD dengan Kata Kasar, Bikin DPW PKB Jatim Panas
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Janji Bebas Rp 40 Juta Berujung Tragis, Napi Makelar Dihajar di Lapas Blitar hingga Kritis
-
Janda di Pasuruan Melonjak Gegara Nikah Siri, 48 Istri Gugat Cerai Usai Suami Ketahuan Poligami
-
Kecelakaan Maut di Manyar Gresik, Pemotor Tewas Terlindas Truk Trailer!
-
Erupsi Gunung Semeru Luncurkan Awan Panas 5 Kilometer, BPBD Lumajang Keluarkan Imbauan Waspada
-
Jatim Target Produksi Jagung Tembus 5,4 Juta Ton 2026, Khofifah Ungkap Potensi Surplus Besar