SuaraJatim.id - Tragis nian dialami Ahmad Nasifan (23), pengendara motor warga Sekarputih Kelurahan Kedundung Kecamatan Magersari Kota Mojokerto Jawa Timur.
Nafisah menjadi korban tabrak lari di Jalan Raya By Pass Kelurahan Kedundung Kecamatan Magersari, Rabu (15/9/2021). Korban tewas seketika di lokasi kejadian.
Peristiwa ini terjadi sekitar pukul 21.20 WIB. Ceritanya, saat itu korban mengendarai motor Honda Mega Pro W-5021-OL melintas di Jalan Raya By Pass.
Saat itu korban hendak menyeberang jalan dari arah barat ke timur. Namun di saat bersamaan ada mobil Daihatsu Grandmax S-8655-WJ dari arah berlawanan. Mobil ini dikemudikan Candra Ridhoilahi (36) warga Kecamatan Tembelang Jombang.
Baca Juga: Bapak Penjual Onde-onde Mojokerto di Tengah Derasnya Hujan Ini Bikin Haru Warganet
Ahmad Nasifah berhenti di tengah jalan untuk memberi tempat kepada Daihatsu tersebut. Namun tiba-tiba dari arah selatan melaju mobil yang tidak diketahui identitasnya dan menabrak motor korban.
Dikutip dari beritajatim.com, jejaring media suara.com, akibat kejadian tersebut, tubuh korban jatuh terpental ke aspal jalan hingga tewas seketika di lokasi kejadian.
Petugas dari Unit Laka Lantas Polresta Mojokerto yang datang ke lokasi langsung melakukan olah Tempat Kejadian Perkara (TKP). Dibantu sejumlah relawan, korban dievakuasi ke ruang jenazah RSU Dr Whaidin Sudiro Husodo.
Kanit Laka Lantas Polresta Mojokerto, Ipda Basoeni mengatakan, jasad korban dievakuasi ke kamar jenazah RSU Dr Wahidin Sudiro Husodo, Kota Mojokerto guna dilakukan visum.
"Pengemudi mobil Daihatsu Grandmax, kita amankan untuk dimintai keterangan terkait. Sepeda motor milik korban dan mobil Daihatsu Grandmax sementara kita amankan sebagai barang bukti," katanya.
Baca Juga: Heboh Cewek Cantik Mengapung di Sungai Brantas, Kata Emaknya Linglung Gegara Asmara
Berita Terkait
-
Night Drive Maut Mahasiswa di Jogja, Dari Buka Celana Sampai Berakhir di Penjara
-
Oral Seks Berujung Pasal Berlapis! Begini Nasib Pengendara Xpander yang Tabrak Lari Penyandang Disabilitas hingga Tewas
-
Gak Ada Otak! Nyetir Mobil sambil 'Anu' Dikemut Cewek, Mahasiswa di Sleman Tabrak Pria Difabel hingga Tewas
-
Ngeri! Mobil Offroad Tabrak Kerumunan di Tiongkok, 35 Orang Tewas
-
Resmi Tersangka dan Dijerat Pasal Berlapis, Ini Hukuman Sopir Truk 'Nge-Fly' yang Tabrak Banyak Orang di Tangerang
Terpopuler
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Meutya Hafid Copot Prabu Revolusi, Tunjuk Molly Prabawaty Jadi Plt Dirjen Kementerian Komdigi
- Ragnar Oratmangoen ke Media Belanda: Mimpi ke Piala Dunia itu...
- Segini Kekayaan Prabu Revolusi: Dicopot Meutya Hafid dari Komdigi, Ternyata Komisaris Kilang Pertamina
- dr. Oky Pratama Dituding Berkhianat, Nikita Mirzani: Lepasin Aja...
Pilihan
-
Dirut Baru Garuda Langsung Manut Prabowo! Harga Tiket Pesawat Resmi Turun
-
Pandji Pragiwaksono Sindir Sembako 'Bantuan Wapres Gibran' Pencitraan: Malah Branding Sendirian
-
Bansos Beras Berlanjut Hingga 2025, Siapa Saja yang Dapat?
-
Review Jelly Master, Game Mukbang Gratis yang Menggemaskan
-
Tak Ada Muka Jokowi, Ini Daftar Pahlawan di Uang Kertas Rupiah
Terkini
-
Hujan Ekstrem di Surabaya: Mobil Terseret Hingga Masuk Sungai
-
4 Surat Pendek yang Bisa Diamalkan Usai Sholat Fardu
-
Tim Lukman-Fauzan Lapor Bawaslu Bangkalan: Saksi Diintimidasi, Diduga Suara di 7 Desa Bergeser
-
Pilkada Situbondo: Petahana Ucapkan Selamat, Akui Kekalahan?
-
Terungkap! Rahasia di Balik Pembunuhan Sadis yang Menggemparkan Gresik