SuaraJatim.id - Sedekah merupakan amalan yang dicintai Allah SWT yang memiliki banyak sekali keutamaan seperti dihapuskan segala dosa hingga dikabulkannya segala doa yang dipanjatkan.
Hal itu telah tercantum dalam Al-Quran Surat Al-Baqarah ayat 271 yang berbunyi:
“Jika kamu menampakkan sedekah(mu), maka itu adalah baik sekali. Dan jika kamu menyembunyikannya dan kamu berikan kepada orang-orang fakir, maka menyembunyikan itu lebih baik bagimu. Dan Allah akan menghapuskan dari kamu sebagian kesalahan-kesalahanmu, dan Allah mengetahui apa yang kamu kerjakan.” (QS. Al-Baqarah: 271)
Bersedekah juga salah satu tindakan mulia dihadapan Allah SWT.
Baca Juga: Niat Sholat Istikharah, Mulai dari Doa Hingga Waktu Terbaik Untuk Melaksanakannya
Dengan bersedekah, umat muslim akan mendapatkan banyak manfaat dan ganjaran pahala dari Allah SWT.
Berikut link live streaming cermah Ustadz Abdul Somad atau Ustadz Somad tentang keutamaan sedekah.
7 manfaat sedekah:
1. Sedekah menjadi pembuka pintu rezeki
Baca Juga: Bacaan Doa Niat Sholat Jenazah Beserta Tata Caranya
Bagi seorang muslim yang rajin untuk bersedekah kepada sesama akan dibukakan pintu rezekinya. Rasulullah SAW bersabda dalam sebuah hadist yang berbunyi: “Turunkanlah (datangkanlah) rezekimu (dari Allah) dengan mengeluarkan sedekah”. (HR Al-Baihaqi)
2. Menyembuhkan penyakit yang ada pada diri
Manfaat sedekah selanjutnya adalah dapat menyembuhkan penyakit dalam diri. Bersedekah merupakan tindakan positif yang dapat mendatangkan hikmah dan meningkatkan imun sehingga tubuh lebih kuat sehingga terhindar dari penyakit.
Sebagaimana Rasulullah SAW bersabda, “Bentengilah hartamu dengan zakat, obati orang-orang sakit (dari kalanganmu) dengan bersedekah dan persiapkan doa untuk menghadapi datangnya bencana”. (HR. Ath-Thabrani).
3. Terhindar dari penyakit hati
Penyakit hati yang dimaksud adalah perasaan iri dan dengki terhadap orang lain. Dengan bersedekah, umat muslim akan dijauhkan dari perasaan tersebut dan membuat diri akan selalu positif.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Doa Minum Susu 1 Muharram Tahun Baru Islam 2025: Arab, Latin, dan Maknanya yang Dalam
-
Menjemput Berkah Tahun Baru Islam: Niat dan Doa Setelah Membaca Surat Yasin di Malam 1 Muharram
-
Melihat Tradisi Perang Obor di Jepara
-
Sedekah Kurban di 26 Titik Menjadi Cara PNM Teruskan Bentuk Syukur HUT ke-26
-
Doa Menjinakkan Sapi Kurban agar Mudah Disembelih, Simak Bacaan Lengkap dan Artinya
Terpopuler
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas MPV 1500cc: Usia 5 Tahun Ada yang Cuma Rp90 Jutaan
- 5 Rekomendasi Pompa Air Terbaik yang Tidak Berisik dan Hemat Listrik
- Diperiksa KPK atas Kasus Korupsi, Berapa Harga Umrah dan Haji di Travel Ustaz Khalid Basalamah?
- 5 AC Portable Mini untuk Kamar Harga Rp300 Ribuan: Lebih Simple, Dinginnya Nampol!
- Istri Menteri UMKM Bukan Pejabat, Diduga Seenaknya Minta Fasilitas Negara untuk Tur Eropa
Pilihan
-
Investor Ditagih Rp1,8 Miliar, Ajaib Sekuritas Ajak 'Damai' Tapi Ditolak
-
BLT Rp600 Ribu 'Kentang', Ekonomi Sulit Terbang
-
Usai Terganjal Kasus, Apakah Ajaib Sekuritas Aman Buat Investor?
-
Bocor! Jordi Amat Pakai Jersey Persija
-
Sri Mulyani Ungkap Masa Depan Ekspor RI Jika Negosiasi Tarif dengan AS Buntu
Terkini
-
Cuan Akhir Pekan! 3 Link Saldo DANA Kaget Tersedia untuk Kamu yang Sat Set
-
Sah! Megawati Menikah dengan Dio Novandra, Gio Sampai Hadir Jauh-jauh ke Jember
-
BSU dan Bansos Belum Cair? Segera Klaim 3 Link Saldo DANA Kaget Ini dan Dapatkan Cuan Hari Ini
-
Bacaan Niat Puasa Asyura Lengkap dengan Artinya
-
Panduan Lengkap 2025: Cara Beli Nomor Virtual Telegram untuk Verifikasi Aman