SuaraJatim.id - Dalam ajaran islam setiap kegiatan yang dilakukan selalu dimulai dengan berdoa, tujuannya agar aktivitas tersebut diridhio, termasuk menikah yang merupakan ibadah. Berikut kumpulan doa untuk orang menikah yang bisa kamu panjatkan.
Di dalam agama Islam menikah merupakan sebuah salah satu ibadah yang dianjurkan untuk dilakukan, selama orang tersebut sudah matang secara emosional dan finansial maka ia dianjurkan untuk segera menikah. Pada kesempatan ini kami akan mengulas tentang doa untuk orang menikah dan pandangan menurut Islam, mari simak!
Doa untuk Orang Menikah
Setelah mengetahui tentang pandangan Islam tentang menikah, mengutip pada berbagai sumber berikut telah kami rangkumkan kumpulan doa-doa untuk orang menikah yang perlu anda ketahui. Berikut adalah doa untuk orang menikah.
1. Doa untuk pengantin
Ketika mendapati ada sanak keluarga, saudara maupun kerabat yang baru menikah hendaknya membacakan doa berikut:
"Baarakallahu laka wa baaraka ‘alaika wa jama’a bainakuma fi khayrin"
Artinya: “Semoga Allah memberkahimu ketika bahagia dan ketika susah, serta mengumpulkan kalian berdua dalam kebaikan.” (HR. Abu Daud, no. 2130).
2. Doa mengundang orang ke pernikahan
Baca Juga: Viral Pria Bawa Tabung Oksigen ke Pernikahan, Cerita di Baliknya Mengharukan
“Allahummagfirlahum warhamhum wabairik lahum fiimaa razaqtahum.”
Artinya: “Ya Allah, ampunilah mereka, sayangilah mereka dan berkahilah mereka pada apa – apa yang Engkau karuniakan kepada mereka.” (HR Ahmad).
3. Doa suami kepada istri setelah menikah
“Allaahumma innii as’aluka khairahaa wa khaira maa jabaltahaa ‘alaihi, wa a’uudzubika min syarrihaa wa syarri maa jabaltahaa ‘alaihi.”
Artinya: “Ya Allah, aku memohon kebaikannya dan kebaikan tabiatnya yang ia bawa. Dan aku berlindung dari kejelekannya dan kejelekan tabiat yang ia bawa.” (HR. Abu Daud, no. 2160).
4. Doa sebelum berhubungan suami istri
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
Geger 7 Ekor Ular Piton Muncul di Tempat Sampah Sekolah Surabaya, Waspada Musim Hujan!
-
Kecelakaan Tragis di Tol Jombang, Pejalan Kaki Tewas Usai Tabrakkan Diri ke Truk Box!
-
Derita Warga Korban Erupsi Gunung Semeru: Rumah Tertimbun, Yang Tersisa Selimut dan Bantal!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Pelukan di Bawah Abu Gunung Semeru: Kisah Dramatis Imron Hamzah Gendong Putra Lari dari Wedus Gembel