SuaraJatim.id - Siapa sopir Vanessa Angel saat kecelakaan maut terjadi di Tol Jombang-Mojokerto? Dia adalah Tubagus Joddy. Vanessa Angel meninggal dunia karena kecelakaan. Berikut profil sopir Vanessa Angel, Tubagus Joddy.
Selain jadi sopir pribadi keluarga Vanessa Angel, ternyata Tubagus Joddy bukan sosok sembarangan dalam lingkungan Keluarga Vanessa Angel.
Saat ini Tubagus Joddy disebut bertanggung jawab atas kecelakaan yang menewaskan Vanessa Angel dan suaminya, Bibi Ardiansyah.
Berikut ulasan sosok Tubagus Joddy. Tubagus Joddy merupakan pria 24 tahun yang telah bekerja kepada Vanessa Angel.
Baca Juga: Sopir Vanessa Angel Belum Diperiksa, Polisi: Masih Diberi Pendampingan Psikologis
Ditelusuri dari akun Instagram-nya ternyata, Tubagus Joddy cukup sering bekerja sama dengan sederet artis.
Ia berprofesi sebagai fotografer beberapa artis. Tubagus Joddy mengabadikan momen konser Nowena dan Citra Scholastika.
Di masa pandemi, dia pernah melakukan photo shoot virtual dengan Prilly Latuconsina dan adiknya, Raja.
Hubungan Tubagus Joddy dan Raja juga terlihat dekat dalam beberapa unggahan.
Tubagus Joddy juga berprofesi sebagai editor. “Editor handal guwah merangkap adek bungsu! Love you!,” tulis Nowena. Dia juga berkesempatan menjadi sutradara video klip Arin Wolayan, merangkap kameraman dan editor pada 2020 lalu.
Baca Juga: Sopir Vanessa Angel Bakal Jadi Tersangka? Polisi: Sudah Sehat Langsung Diperiksa
Tubagus Joddy sudah dianggap sebagai orang kepercayaan Bibi dan Vanessa. Dia juga terlibat dalam bisnis fashion milik keduanya yaitu Vanesza Wear.
Berita Terkait
-
Curhatan Hati Gala Sky Rayakan Lebaran, Ingin Vanessa Angel Hidup Lagi
-
Fuji Diejek Jelek TikToker Malaysia, Psikolog Lita Gading Pasang Badan: yang Penting Populer
-
Beda Sikap Thariq Halilintar dan Verrell Bramasta saat Fuji Ziarah Makam Vanessa Angel
-
Ziarah Makam Vanessa Angel saat Lebaran, Penampilan Fuji Jadi Perbincangan
-
3 Figur Publik Dicap Mertua Idaman, Perlakuannya ke Menantu Tuai Decak Kagum
Tag
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
-
'Di Udara' Efek Rumah Kaca: Seruan Perjuangan yang Tidak Akan Pernah Mati
-
Terus Pecah Rekor! Harga Emas Antam 1 Gram Kini Dibanderol Rp1.975.000
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
Terkini
-
Layanan Wealth Management BRI Diakui Dunia, Raih Penghargaan Internasional dari Euromoney
-
Kronologi Kebakaran Rumah di Tegalsari Surabaya, 2 Orang Meninggal Dunia
-
Khofifah Bahas Kerja Sama Pendidikan hingga Energi Terbarukan dengan Delegasi Tomsk Rusia
-
Harga Gabah Kering Jatuh, DPRD Jatim: Panen Raya Terancam Tak Dinikmati Petani
-
Kasus Penahanan Ijazah Masuk Babak Baru, Wali Kota Surabaya Intruksikan Cek Semua Perusahaan