SuaraJatim.id - Surat Al Quraisy termasuk dalam surat makiyyah. Sebab turun di Kota Mekkah dengan ciri jumlah ayat dalam surat Al Quraisy sedikit. Secara urutan surat Al Quraisy merupakan surat ke 29 diturunkan setelah surat Al Qariah.
Surat ini menjelaskan besarnya nikmat Kaum Quraisy yang tanpa mempersekutukan Allah SWT.
Surat Al Qurasiy terdiri dari 4 ayat. Dengan tujuan utama adalah memberikan gambaran kebiasaan yang dilakukan Kaum Quraisy. Selain itu dijelaskan pula kesejahteraan mereka yang taat dan mendekatkan diri kepada Allah SWT.
Berikut bacaan surat Al Quraisy.
"Li ila fiquraisy, ila fi him rikhlatasysyitai wash shoif, falya'budu rabba hadzal bait, alladzi ath'amahum min ju'i, wa amanahum min khouf."
Artinya: "Karena kebiasaan orang-orang Quraisy, yaitu kebiasaan mereka bepergian pada musim dingin dan musim panas, maka hendaklah mereka menyembah Tuhan (pemilik) rumah ini (kabah), yang telah memberi makanan kepada mereka untuk menghilangkan lapar dan mengamankan mereka dari rasa takut."
Kandungan keutamaan surat Al Quraisy menurut Imam Al Baihaqi bahwa sesungguhnya Rasulullah bersabda, "Allah mengutamakan Suku Quraisy dengan tujuh karakter, di antaranya yaitu bahwa Allah menurunkan surah dalam Al Quraisy untuk mereka."
Selanjutnya manfaat surat Al Quraisy yang bisa kita ambil dan terapkan dalam kehidupan sehari-hari.
- Hendaklah merasa malu pada Allah SWT.
- Hendaknya manusia mengesakan Allah SWT.
- Belajar kebiasaan suku Al Quraisy yang kerap berpergian untuk berdagang.
- Barang siapa yang membaca surat Al Quraisy maka akan dihilangkan beban pikiran, kesedihan, was-was, dan dilindungi dari kejahatan.
- Barang siapa yang membaca pada makanan yang dikhawatirkan berbahaya, maka kalian akan dilindungi Allah SWT.
- Jika dibacakan pada air dan diminumkan pada orang yang kebingungan. Insya allah kesadarannya akan kembali.
- Mengamalkan membaca surat Al Quraisy diyakini bisa menjaga badan sehat secara jasmani dan rohani.
Demikianlah bacaan dan isi kandungan dalam surat al quraisy. Banyak bukan pembelajaran yang bisa diambil dari surat Al Quraisy yang kemudian diterapkan dalam kehidupan. Kalau begitu siapkan diri untuk perubahan selanjutnya. Semoga bermanfaat.
Baca Juga: 4 Tugas Malaikat Mikail Selain Memberikan Rezeki
Kontributor : Cahya Hanifah
Berita Terkait
-
Bolehkah Mengusap Wajah Setelah Berdoa? Ini Penjelasan Ulama
-
Ini Tanda-Tanda Allah Mengangkat Derajat Seseorang
-
Viral Habib Pimpin Seisi Pesawat Lantunkan Surah Al-Quraisy: Aksi Religius Picu Reaksi Keras Netizen
-
Tiga Hadiah Istimewa Allah SWT untuk Umat Nabi Muhammad SAW Saat Isra Miraj, Apa Saja?
-
Jangan Sampai Terjangkit, Apa Itu Penyakit Istibtha yang Dibenci Allah SWT?
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
Terkini
-
Perkuat Pendidikan, Khofifah Resmikan Fasilitas dan Revitalisasi 22 SMA/SMK/SLB
-
Satu Keluarga Jadi Korban Angin Kencang di Bondowoso, 3 Orang Luka-luka
-
Gubernur Khofifah Buka Bimtek Kepala Sekolah dan Tenaga Kependidikan Sekolah Rakyat Se-Jatim
-
Heboh Babi Jadi-Jadian di Tulungagung, Ditangkap Warga hingga Masuk Kandang Ayam
-
Detik-detik 7 Motor Tercebur ke Telaga Sarangan Magetan, Begini Kronologinya