SuaraJatim.id - Surah Al Kautsar merupakan surat ke-108 dalam Al Quran. Termasuk dalam golongan surat Makkiyah karena turun di Kota Mekah. Surah ini merupakan surah terpendek di antara surat-surat di dalam Al Quran.
Dahulu kala surah Al Kautsar di turunkan ke Rasulullah Saw di Mekkah saat beliau merasa sedih. Hal itu dikarenakan beliau ditinggalkan dua orang yang sangat disayanginya. Oleh sebab itu surah ini merupakan surat yang berfungsi untuk menghibur Rasulullah Saw.
Arti surat Al-Kautsar adalah nikmat yang berlimpah dan sebagai nama sungai. Surat ini bisa diamalkan dengan cara dibaca setiap hari. Insyaallah dengan begitu, kesedihan dan kesusahan yang kita alami akan berganti dengan kenikmatan.
Berikut ini bacaan dan arti surah Al Kautsar ayat 1-3.
1. Inna a’thoina kalkautsar
Artinya: Sungguh, Kami telah memberimu (Muhammad) nikmat yang banyak.
2. Fasholli lirobbika wanhar
Artinya: Maka laksanakanlah sholat karena Tuhanmu, dan berkurbanlah (sebagai ibadah dan mendekatkan diri kepada Allah).
3. Innasyaani akahuwal abtar
Baca Juga: Teks Surah Yasin Ayat 1-83, Lengkap dengan Tata Cara Membacanya
Artinya: Sungguh, orang-orang yang membencimu dialah yang terputus (dari rahmat Allah).
Selain itu, terdapat keutamaan yang terkandung dalam surah Al Kausar.
1. Diberi Nikmat oleh Allah
Keutamaan surat Al-Kautsar yang pertama adalah diberikan nikmat oleh Allah SWT. Surat ini menunjukkan bahwa Allah SWT memberikan nikmat kepada Rasulullah, diantaranya adalah keturunan yang banyak dan telaga Al-Kautsar di surga kelak.
Surat ini juga menjadi pengingat bagi umat manusia, untuk senantiasa mengingat dan bersyukur atas nikmat yang Allah berikan. Caranya dengan beribadah dengan ikhlas, zakat, dan amal sholeh lainnya.
2. Menyembuhkan Penyakit
Berita Terkait
-
Banjir Bandang Susulan, Bangunan TPA di Padang Pariaman Ambruk ke Sungai
-
Seruan Taubat Ekologi, Gus Baha Ungkap Ancaman Allah Bagi Perusak Lingkungan
-
Ciptakan Trend Khatam Al-Quran Sejak Dini Lewat Tasmi Jumat Legi
-
Tawarkan Program Hafal Al Quran, Ustaz Yusuf Mansur Sarankan Jemaah Jual Rumah dan Mobil
-
Menebar Cahaya dari Kalam Ilahi: Komunitas Sahabat Al-Qur'an Tumbuh Bersama Ayat dan Amal
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
2 Kasus Korupsi di Tulungagung Segera Disidangkan, Penyelewengan Surat Tidak Mampu hingga Dana Desa!
-
Kronologi Oknum Guru di Jombang Cabuli Murid Laki-laki Berkali-kali, Modusnya Bikin Kaget!
-
Detik-detik Petani di Jombang Tewas Usai Terjatuh Melompati Parit, Begini Kesaksian Warga
-
4 Fakta Kontroversi Warung Prima Rasa Sarangan, Viral Adu Jotos hingga Polemik Harga!
-
Viral Video Mesum di Pos Polisi Tulungagung, Pelaku Diburu Polantas