SuaraJatim.id - Beredar unggahan video CCTV yang memperlihatkan detik-detik gempa Jember di sebuah ruangan viral di media sosial. Namun, justru warganet salfok dengan sosok kucing oren.
Kejadian detik-detik gempa bumi tersebut berhasil terekam dalam unggahan video di akun instagram @media.jember, Kamis (16/12/2021).
"Semoga tak ada gempa susulan lagi, waspada jangan panik ya lur," tulis keterangan caption akun tersebut.
Dalam video singkat itu memperlihatkan rekaman CCTV di sebuah rumah ketika terjadi gempa bumi. Suara gemuruh gempa bumi tersebut bahkan terdengar sangat jelas.
Baca Juga: Sosok Kucing Bikin Pemobil Batal ke Acara Penting, Ini Dia Alasannya
Para penghuni yang berada di dalam di kamar pun. Setelah mengetahui ada gempa bumi langsung berlari keluar rumah untuk menyelamatkan diri.
Beruntung, gempa yang terjadi beberapa detik itu tidak menelan korban. Rumah dalam video ini pun nampak masih kokoh dan tidak ada kerusakan.
Rekaman CCTV detik-detik gempa Jember itu diketahui di Desa Lojejer, Kecamatan Wuluhan, Kabupaten Jember, Jawa Timur.
Sontak saja unggahan video yang telah disukai 1.031 kali itu mematik perhatian warganet di kolom komentar. Tak sedikit dari mereka yang berharap tidak ada gempa susulan.
"Degdegane sampe saiki," ujar akun @noviana_ay**.
Baca Juga: Cerita Ayah yang Putrinya Terjebak di Kamar Mandi saat Gempa Jember: Dia Tak Bisa Lari
"Ojo sampe gempa susulan, wayahe wong turu angkler, ojo sampe," ungkap akun @hendra10**.
Berita Terkait
-
Viral Kurir Paket Dapet Banyak THR dari Pelanggan, Cara Bersyukur Anak dan Istri Jadi Sorotan
-
Video Viral Balita Melambai ke Jenazah Sang Ibu yang Meninggal Sebelum Lebaran Bikin Warganet Mewek
-
Riset Ungkap Orang Indonesia Suka Tonton Video Online Berupa Konten Musik hingga Komedi-Viral
-
Palembang Kembali Jadi Sorotan: Viral Motor WNA Dicuri, Netizen Serbu Kolom Komentar
-
Daftar 13 Daerah Indonesia Dihantui Gempa Megathrust, Kepulauan Mentawai Paling Berisiko?
Terpopuler
- Pamer Hampers Lebaran dari Letkol Teddy, Irfan Hakim Banjir Kritikan: Tolong Jaga Hati Rakyat
- Kekayaan Menakjubkan Lucky Hakim, Bupati Indramayu yang Kena Sentil Dedi Mulyadi
- Jairo Riedewald Belum Jelas, Pemain Keturunan Indonesia Ini Lebih Mudah Diproses Naturalisasi
- Jualan Sepi usai Mualaf, Ruben Onsu Disarankan Minta Tolong ke Sarwendah
- Bak Trio Ridho-Idzes-Hubner, Timnas Indonesia U-17 Punya 3 Bek Solid
Pilihan
-
Wall Street Keok, IHSG Diprediksi Melemah Imbas Perang Dagang Trump vs Xi Jinping
-
Megawati dan Prabowo Subianto Akhirnya Bertemu, Begini Respon Jokowi
-
PM Malaysia Anwar Ibrahim Tegaskan ASEAN Solid dan Bersatu
-
Emas dan Bitcoin Banyak Diborong Imbas Ketegangan Perang Dagang AS vs China
-
Red Sparks Bangkit Dramatis, Paksa Set Penentuan di Final Liga Voli Korea 2024/2025
Terkini
-
Dua Gudang Penyimpanan Bahan Baku Sandal Milik Pabrik Sepatu Legendaris di Surabaya Ludes Terbakar
-
Pemprov Jatim Didesak Ikuti Jabar Tentang Pajak Kendaraan Bermotor, Kiai Asep Pasang Badan
-
Tembok Roboh di Area Pasar Kupang Gunung Surabaya, 1 Orang Tewas
-
Kartini Modern dan Peran KUR BRI Dalam Mendukung Suryani Sebagai Pejuang Ekonomi
-
Kondisi Muhammad Hidayat, Siap Tampil Saat Persebaya Lawan Persija Jakarta?