SuaraJatim.id - Perintah yang wajib dilakukan oleh umat islam salah satu dari rukun islam yaitu puasa. Dimana perintah tersebut telah ditetapkan pada Al Quran surat Al Baqarah ayat 183.
Surat Al Baqarah ayat 183 yang berisi tentang kewajiban menjalankan ibadah puasa di bulan Ramadhan.
Puasa adalah ibadah yang dilakukan oleh semua umat muslim. Dimana puasa itu harus menahan diri dari lapar, haus dan hawa nafsu mulai dari terbit fajar hingga terbenam matahari.
Berikut bacaan dan arti dari surat Al Baqarah ayat 183, yang harus dilaksanakan semua umat muslim seperti yang telah ditetapkan Allah SWT.
Baca Juga: Al Baqarah Ayat 183: Latin, Terjemahan, dan Tafsirnya
Y ayyuhallana man kutiba 'alaikumu-iymu kam kutiba 'alallana ming qablikum la'allakum tattaqn
Artinya: "Wahai orang-orang yang beriman! Diwajibkan atas kamu berpuasa sebagaimana diwajibkan atas orang sebelum kamu agar kamu bertakwa".
Demikian penjelasan tentang surat Al Baqarah ayat 183 yang harus diamalkan oleh semua umat muslim.
Kontributor : Annisa Nur Rachmawati
Baca Juga: Penjual Gulali Viral, Membaca Surah Al Baqarah Sambil Menggulung-gulung Gulali
Berita Terkait
-
Surat Al Baqarah Ayat 183: Teks Arab, Latin, Arti dan Tafsir Tentang Puasa Ramadhan
-
Keistimewaan Membaca 2 Ayat Terakhir Al Baqarah, Mendapat Ketenangan Jiwa
-
Teddy Minahasa Kutip Ayat Al-Quran di Sidang Pledoi Kasus Sabu, Ini Artinya
-
Bacakan Pleidoi Kasus Tilap Sabu, Teddy Minahasa Kutip Surah Al-Baqarah Tentang Kewajiban Muslim Berpuasa
-
Bacaan Surat Al Baqarah Ayat 183, Lengkap Tafsir dan Artinya
Terpopuler
- Mees Hilgers: Saya Hampir Tak Melihat Apa Pun Lagi di Sana
- Saran Pelatih Belanda Bisa Ditiru STY Soal Pencoretan Eliano Reijnders: Jangan Dengarkan...
- Coach Justin Semprot Shin Tae-yong: Lu Suruh Thom Haye...
- Jurgen Klopp Tiba di Indonesia, Shin Tae-yong Out Jadi Kenyataan?
- Ditemui Ahmad Sahroni, Begini Penampakan Lesu Ivan Sugianto di Polrestabes Surabaya
Pilihan
-
Tantangan Pandam Adiwastra Janaloka dalam Memasarkan Batik Nitik Yogyakarta
-
Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia Malam Ini
-
Hanya 7 Merek Mobil Listrik China yang Akan Bertahan Hidup
-
Prabowo Mau Bangun Kampung Haji Indonesia di Mekkah
-
LIVE REPORT Kondisi SUGBK Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
Terkini
-
Inilah Rekomendasi Sepatu Nike Air Max dengan Kualitas Terbaik
-
Duh! Persebaya Diterpa Kabar Buruk Jelang Laga Kontra Persija
-
Perkara Sepele Bikin Ribut, Cekcok Soal Pohon Pisang Berujung Bacokan di Tuban
-
Tiga Desa Wisata Jatim Borong Gelar di ADWI 2024, Pj. Gubernur Adhy: Alhamdulillah Jadi Provinsi Terbanyak Raih Juara
-
Santai tapi Mengena, Emil Dardak Balas Kritikan Jangan Melulu Jalan Tol