ilustrasi bayi laki-laki [pixabay]
SuaraJatim.id - Nama adalah sebutan atau label yang diberikan kepada (Benda), manusia, tempat, produk (misalnya merek produk) dan bahkan gagasan atau konsep, yang biasanya digunakan untuk membedakan satu sama lain. Berikut daftar nama bayi laki-laki Islam.
Nama dapat dipakai untuk mengenali sekelompok atau hanya sebuah benda dalam konteks yang unik mapun yang diberikan.
Simak 150 nama bayi laki-laki Islam berikut:
- Zaabit: pintar, cerdas
- Zaaef: mudah bersosialisasi
- Zaafer: penolong dan setia
- Zaam: brigadir jenderal
- Zabadi : Keharumanku
- Zabar: kuat
- Zabdan : Hadiah, pemberian
- Zabdiel: hadiah
- Zabeeh: bunga di musim semi
- Zabeer: seperti gunung
- Zabir : Pintar, kuat
- Zabran : Kuat, mampu
- Zabrij: tampan
- Zac : Nama dari Tuhan
- Zachary : Yang akan diingat Tuhan
- Zachery : Cerdas, berjiwa petualang,
optimis, jujur - Zack: diingat Allah
- Zackariya: nama seorang nabi
- Zacky : Cerdas
- Zaden: tumbuh, berkembang
- Zadfar: kelahiran yang mulia
- Zaeem: pemimpin
- Zaenal : Jalan penghidupan yang tentram, merdeka, bahagia, dan sempurna
- Zaeni : Perhiasanku
- Zafa : Anak laki-laki
- Zafar : Pemenang
- Zafier : Bersinar
- Zafir : Yang berjasa
- Zafran : Kejayaan
- Zafri : Kemenangan
- Zafrul: jujur, andal, dan sangat ambisius
- Zahaan: semesta
- Zahair : Bersinar dan terang
- Zahar : Sangat bergemerlapan
- Zaheed : Pertapa
- Zaheer: pendukung
- Zahi: terang, bersinar
- Zahid : Rendah hati
- Zahier: pelindung
- Zahin: handal
- Zahir : Berkilau
- Zahrah: putih
- Zahran : Yang berseri
- Zahrun: berkembang seperti bunga
- Zahwan : Sedap dipandang
- Zahy : Wajah yang elok
- Zaiban: berwibawa
- Zaid: pertumbuhan, peningkatan
- Zaidan : Pekerjaan yang sempurna
- Zaiden: kekuatan
- Zaigam: singa
- Zaihan: pria dari dunia
- Zaim : Pemimpin
- Zain : Perhiasan
- Zainal: bagus, perhiasan
- Zaini : Perhiasanku
- Zainoel : Bagus, perhiasan
- Zainuddin : Kebaikan agama
- Zainul: pintar
- Zair: tamu
- Zaiyan: terang
- Zakai: suci
- Zakaria: Nabi Zakariya
- Zakariya: nama seorang nabi
- Zakeei: baik, suci
- Zakeen: air suci
- Zakeer: orang yang ingat
- Zakhif: bangga
- Zaki : Yang cerdik, yang harum, yang suci
- Zaki: saleh
- Zakir: seseorang yang percaya pada Allah, iman
- Zakkai: intelek
- Zakwan: cerdas
- Zaland: terang
- Zalmai: muda
- Zalman: tenang
- Zamaar: kepemimpinan
- Zamil: teman
- Zamrez: singa yang berani
- Zander: dermawan
- Zaraan: aliran sungai
- Zarang: pintar
- Zarar : Anak yang pemberani
- Zardab: air emas
- Zareeb: jenis
- Zareef: elegan
- Zarija: bunga yang mekar
- Zarish: bunga yang bersinar
- Zarman: pria tua
- Zaroon: pengunjung
- Zarrar: seorang pejuang Muslim yang hebat
- Zaryab: kaya
- Zavian: terang
- Zavier: rumah
- Zawir : Ketua, pemimpin
- Zay: cahaya murni dan cinta
- Zayan: terang
- Zayb: perhiasan
- Zayd: dalam kelimpahan, berlimpah
- Zayden : Api kecil
- Zaydin: tampan
- Zayeen: pangeran
- Zayer: turis, yang mengunjungi tempat-tempat suci
- Zayn : Anak yang memiliki ketampanan dan kemuliaan
- Zayyad : Semakin bertambah
- Zayyan: madu
- Zean: pintar
- Zeebaq: perak
- Zeeshan: bermartabat
- Zeeya: cahaya
- Zein: tampan
- Zelenka : Hijau, baru, dan segar
- Zelgai: hati
- Zen : Religius
- Zenith: cerdas
- Zeroun: bijaksana
- Zeshan: kekuatan
- Zeyad: pangeran, damai, jujur dan baik hati
- Zhafir: kemenangan
- Zia : Bijaksana
- Zidan : Pengampunan dan kemerdekaan
- Zihaan: kecerahan
- Zikria: ingatan
- Zillan: tempat di Iran
- Zimaam: pemimpin, kuat
- Zimaan: menghormati yang lain
- Zimran: penyanyi, terkenal, lagu
- Zishan: damai
- Zishan: tentram
- Zivian: cahaya
- Ziyad : Pertambahan, kelebihan
- Ziyaul: kecerahan
- Zohaib: raja
- Zohair: sahabat nabi
- Zoltan: sultan, raja
- Zonair: cahaya bulan
- Zonash: cinta
- Zubair: kuat
- Zufar: nama murid Imam Abu Hanifah
- Zuhaib: bintang
- Zuhayr: terang
- Zuhdi : Rendah hati
- Zuka: terang seperti matahari pagi
- Zul: pemimpin pertarungan
- Zulfan : Taman
- Zulfi: pedang
- Zulfiqar: nama pedang Hazart Ali
- Zulqarnain: seseorang dengan dua mata yang indah
- Zuti: nama kakek Imam Abu Hanifah
- Zyan: terang
Berita Terkait
-
CERPEN: Masjid yang Tak Pernah Bertanya Kamu Siapa
-
Apa Perbedaan Mandi Wajib dan Mandi Junub? Ini Tata Caranya
-
5 Keunikan Thaif: Kota Sejuk yang Menyimpan Sejarah Kelam dan Doa Rasulullah
-
Hukum Mengucapkan Selamat Natal dari Muslim, Ini Penjelasan Para Ulama
-
Apa Saja 4 Jenis Perceraian dalam Islam? Tak Cuma Cerai Talak
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
Terkini
-
Kronologi Anak Terjepit Teralis Bangku di RSUD Jombang, Damkar Turun Tangan
-
Warga Keluhkan Parkir Liar di Tulungagung, Dipungut Rp 5 Ribu di Depan Hotel
-
Miris! Lansia Tokoh Masyarakat Cabuli Anak di Surabaya, Korban Diancam dan Diiming-imingi Jajan
-
Pacitan Diguncang 1.135 Gempa Sepanjang 2025, BPBD Ingatkan Kesiapsiagaan Warga
-
Kasus Napi Aniaya Napi di Lapas Blitar Berujung Maut, Korban Tewas Kritis dan Stroke Otak